HomeTNIAngkong Meringankan Pekerjaan Satgas TMMD ke-117 di Lampung Utara

Angkong Meringankan Pekerjaan Satgas TMMD ke-117 di Lampung Utara

TMMD ke-117 Kodim 0412/Lampung Utara

PALEMBANG, SMNNews.co.id – Dengan menggunakan alat sederhana seperti angkong, Para personel satgas TMMD ke-117 Kodim 0412/Lampung Utara secara silih berganti bersama masyarakat melangsir berbagai material pasir, batu, dan semen dalam melaksanakan pembuatan parit dibagian sisi kanan dan kiri jembatan yang masih dalam tahap pengerjaan, Senin (17/07/2023)

Angkong merupakan alat yang sangat fleksibel dan ekonomis dalam penggunaanya serta dapat diopersikan dimedan apapun, alat ini sangat cocok untuk digunakan dalam pembangunan fisik Program TMMD ke-117 di Desa Bojong Barat yang memiliki medan becek, terjal serta menanjak

Selain dapat digunakan didalam medan yang sulit, angkong juga dapat digunakan para personel satgas TMMD sebagai media olahraga angkat beban didalam kesibukan melaksanakan berbagai pembangunan fisik, sehingga kesegaran Jasmani Para Personel satgas TMMD ke-117 tetap terjaga

Dengan alat sederhana namun memiliki berbagai manfaat ini, Personel Satgas TMMD bersama masyarakat dapat menjangkau medan sulit dalam memindahkan material sehingga dapat mempercepat pengerjaan pembuatan parit pada jembatan. (jhoni)

Temukan Berita Menarik Lainya Disini GOOGLE News !!

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

Tanggapi Pemberitaan Tahanan Polresta Palu yang Meninggal di Sel, Kapolresta Palu: Meninggal Karena Sakit!

PALU, SMNNews.co.id - Kapolresta Palu Kombes Pol. Barliansyah memberi klarifikasi sebuah pemberitaan tentang kematian BA (28) salah seorang tahanan Polresta Palu akibat penganiayaan saat...

Keluarga Besar PTPN IV Reg ll PKS Tinjowan Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW

SIMALUNGUN, SMNNews.co.id - Keluarga Besar PT Perkebunan Nusantara IV (PTPN IV) Regional ll menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 12 Rabiul Awal 1446 Hijriyah...

Sinergitas Polres Pamekasan dan Aparat Terkait Bersama Masyarakat, Evakuasi Korban yang Jatuh ke Sumur Cepat Dilakukan

PAMEKASAN, SMNNews.co.id - Kapolres Pamekasan AKBP Jazuli Dani Iriawan melalui Kasihumas AKP Sri Sugiarto menjelaskan bahwa, berkat sinergitas, kekompakan dan kerjasama antara aparat dan...