Jombang, SMNNews.co.id- Pendampingan pelaksanaan posyandu dilakukan oleh Babinsa Koramil Bareng, Sertu Nursai. Posyandu itu, menyasar balita di Desa Pekel, Kecamatan Bareng, Kabupaten Jombang. Senin (09/09/2024).
Dijelaskan Sertu Nursai, pendampingan itu dilakukan untuk memastikan para balita terhindar dari stunting.
“Kami juga memastikan kondisi kesehatan para balita,” tandasnya. (*)