HomeTNIBabinsa Gedangan Jadi Pelopor Kebersihan

Babinsa Gedangan Jadi Pelopor Kebersihan

Sidoarjo, SMNNews.co.id- Akhir pekan ternyata tak meyurutkan niat Babisa Gedangan, Kodim 0816/Sidoarjo untuk terus memberikan yang terbaik pada warga.

Salah satu upayanya tersebut, ialah menjadi pelopor kerja bakti yang digelar di Desa Kebonanom, Kecamatan Gedangan, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. Minggu (14/05/2023).

Danramil Gedangan, Letnan Satu (Lettu) Arh Ali mengatakan jika dirinya telah menginstruksikan personelnya untuk terus menjadi pelopor kebersihan di masyarakat.

“Babinsa harus bisa menjadi motivator di masyarakat,” kata Danramil.

Danramil menambahkan, selain memiliki visi dan misi menjaga kelestarian lingkungan, ia menyebut jika mewujudkan Kemanuggalan TNI dan rakyat di wilayah teritorialnya, juga tak kalah pentingnya.

“Pada intinya, semua program yang kita gagas itu bertujuan untuk mewujudkan dan meningkatkan Kemanunggalan TNI dan rakyat yang selama ini sudah terwujud dengan baik,” kata Lettu Arh Ali. *

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

Mayat Pria Ditemukan Sudah Membusuk di Kantor DPD Partai NasDem Blitar

BLITAR, SMNNews.co.id - Warga digegerkan dengan penemuan mayat seorang pria yang sudah membusuk, di kantor DPD Partai NasDem Kabupaten Blitar, Jumat (21/03/2025) pagi. Korban diketahui...

Polsek Gambiran Dukung Ketahanan Pangan, Kanit Binmas Sambangi Petani Jagung

BANYUWANGI, SMNNews.co.id - Sebagai bentuk dukungan terhadap program ketahanan pangan nasional, Polsek Gambiran, Polresta Banyuwangi, melakukan kegiatan sambang ke lahan pertanian jagung di Dusun...

Pemerintah Kabupaten Asahan Lakukan Penandatanganan Kerjasama dengan Kemenaker RI

ASAHAN, SMNNews.co.id - Dalam rangka meningkatkan pembangunan Sumber Daya Manusia yang unggul khususnya di Kabupaten Asahan serta Asta Cita Presiden RI, Bupati Asahan yang...