HomeTNIDandim Lamongan Bagi-bagi Paket Sembako

Dandim Lamongan Bagi-bagi Paket Sembako

Lamongan, SMNNews.co.id- Beberapa paket sembako kembali digelontorkan oleh Dandim 0812/Lamongan, Letkol Inf Sidik Wiyono.

            Penyaluran paket sembako itu, merupakan bentuk kepedulian Kodim terhadap warga terdampak pandemi Covid-19.

            Selain Dandim, pembagian itu juga melibatkan salah satu komunitas olahraga yang ada di Kabupaten Lamongan, Jawa Timur.

            “Penyaluran paket sembako ini kita berikan pada warga di Desa Sendangharjo,” kata Sidik. Jumat, 22 Oktober 2021.

            Pembagian paket sembako tersebut, kata Sidik, sengaja dilakukan dengan melibatkan komponen masyarakat. Pasalnya, melalui kegiatan itu ia berharap jika komponen masyarakat yang ada di Lamongan, bisa menggugah kepedulian masyarakat.

            “Sehingga, semuanya saling membantu dalam upaya penanggulangan warga terdampak Covid disini,” bebernya. (*)

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

KPU Pasaman Gelar Rakor Persiapan Jelang Debat Publik Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati

PASAMAN, SMNNews.co.id - Menjelang debat pasangan calon Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pasaman menggelar rapat koordinasi persiapan debat publik pasangan calon bupati dan wakil bupati...

Polres Blitar Gelar Apel Pasukan untuk Kesiapan Operasi Zebra 2024

BLITAR, SMNNews.co.id - Polres Blitar menggelar Apel Pasukan dalam rangka kesiapan pelaksanaan Operasi Zebra 2024. Apel tersebut dilaksanakan pada Selasa di halaman Mapolres Blitar dan...

Pelaporan Dugaan Pelanggaran Pidana Pemilu Kades Semboro Memasuki Kajian Akhir

JEMBER, SMNNews.co.id - Pelaporkan Kades Semboro, Antoni, yang diduga melakukan pelanggaran pidana Pemilu dengan modus melarang warga untuk mengadakan senam bersama di lapangan desa...