HomeTNIGotong-royong Sediakan Logistik bagi Anggota Satgas TMMD

Gotong-royong Sediakan Logistik bagi Anggota Satgas TMMD

TAPSEL,-Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) yang bertujuan untuk membantu program pemerintah dalam pembangunan di segala aspek baik meliputi kegiatan fisik dan nonfisik. Dengan demikian, tentunya kerjasama yang baik antara pemerintah, Kepolisian, TNI dan juga warga sangat dibutuhkan dalam mewujudkan tercapainya pembangunan.

Karena tidak mungkin dalam pelaksanaan pembangunan tidak didukung dengan semangat gotong- royong serta kerjasama yang baik antar sector yang terlibat. Hal ini disebabkan dengan gotong-toyong, maka segala pekerjaan yang berat akan mudah diselesaikan dengan baik serta dapat memupuk rasa persatuan dan kesatuan.

“Melihat kondisi hujan seperti ini medan di titik pengerjaan fisik terutama berlumpur dan berat akan menyulitkan pekerjaan jika dilakukan dengan sendiri-sendiri,”tegas Serda Safarudin Sirega, Selasa (15/6/2021).

Apalagi pekerjaan di dapur umum yang harus menyediakan logistic sekitar 150 anggota jika hanya satu orang betapa beratnya selesaikan pekerjaan tersebut. Namun kami berempat senantiasi mendahulukan gorong royong untuk menyediakan logistic anggota Satgas TMMD ke 111 Kodim 0212/TS,”tutupnya.

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Ribuan Peserta Ikuti Jalan Santai Kormi Sulteng

SULTENG, SMNNews.co.id - Gubernur Sulawesi Tengah diwakili Kepala Dinas Pemuda dan Olah Raga Irvan Aryanto didampingi Ketua Umum Kormi Nasional, H. Hayono Isman, Ketua...

Sat Narkoba Polres Sigi Amankan Pria Soulowe Patua, Terkait Kepemilikan Sabu

SIGI, SMNNews.co.id - Tim Opsnal Unit 2 Satuan Reserse Narkoba Polres Sigi yang dipimpin langsung oleh Kasat Narkoba Polres Sigi AKP Janni Sagala, kembali...

Ini yang Disampaikan Gubernur Sulteng dalam Acara Halal Bihalal IKDST

SULTENG, SMNNews.co.id - Gubernur Sulteng H. Rusdy Mastura didampingi Ketua TP PKK Hj. Vera Rompas Mastura menghadiri kegiatan Halal Bihalal yang dilaksanakan Ikatan Keluarga...