HomeTNIKepedulian TNI untuk Membantu Warga Melalui TMMD Ke 109 Kodim Lamongan

Kepedulian TNI untuk Membantu Warga Melalui TMMD Ke 109 Kodim Lamongan

Lamongan, SMNNews.co.id – Komandan Kodim 0812 Lamongan Letkol Inf Sidik Wiyono, S.H., M. Tr. Han, mengatakan bahwa kegiatan TMMD tersebut merupakan kepedulian TNI untuk membantu warga masyarakat yang tidak mampu serta berpenghasilan rendah. Selain itu juga kekompakan dan kebersamaan anggota mendorong budaya gotong-royong di kalangan masyarakat. “Ini wujud kepedulian TNI untuk masyarakat yang kurang mampu,”
Saat ini Satgas Pra TMMD terus melakukan pengerjaan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik Bapak Muhammad dan sekarang sudah memasuki tahap pembangunan atap Teras Depan.
Satgas TMMD bersama masyarakat adalah pembangunan RTLH milik Bapak Muhammad yang berada di Desa Tebluru.

“Kita harus kebut, bekerja cepat dan serius agar hasilnya dapat maksimal, karena waktunya terbatas dan masih ada sasaran lagi yang harus segera diselesaikan,” pungkasnya. (pendim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Jelang Mudik Lebaran 1445 H, Polres Pasuruan Kota Laksanakan Patroli Antisipasi Kecurangan SPBU dan Cek Ketersediaan Bahan Bakar

PASURUAN, SMNNews.co.id – Polres Pasuruan Kota melaksanakan patroli bersama dinas Metrologi Kota Pasuruan antisipasi kecurangan di sejumlah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) dan...

Jelang Berakhirnya Operasi Pekat, Polsek Purwosari Berhasil Amankan Pelaku Penyimpan Bahan Peledak Mercon

PASURUAN, SMNNews.co.id - Unit Reskrim Polsek Purwosari yang dipimpin oleh Kasat Reskrim Polres Pasuruan AKP Achmad Doni Meidianto, yang didampingi Kapolsek Purwosari AKP Hudi...

Wakapolres Pamekasan Pimpin Rakor Lintas Sektoral Operasi Ketupat Semeru 2024

PAMEKASAN, SMNNews.co.id - Jelang dilaksanakan Operasi Ketupat Semeru Tahun 2024, Forum Pimpinan Daerah (Forkopimda) Pamekasan, dipimpin Wakapolres Pamekasan Kompol Andy Purnomo menggelar rapat koordinasi...