HomeTNIKerjasama dalam Memberi Makan Kambing

Kerjasama dalam Memberi Makan Kambing

TAPSEL,- Dusun Tangga Batu, Desa Siuhom, Kec. Angkola Barat, Kabupaten Tapanuli Selatan merupakan daerah yang masih perawan, karena masih banyak dijumpai hutan belantara.

Wilayahanya Desa Siuhom dengan perbukitan yang mengelilinginya ditambah sejuk udaranya, sehingga akan menambah kenyamanan bagi yang tinggal di daerah tersebut.

“Dalam mewujudkan impian mereka melalui program TNI Manunggal Membangun Desa, selalu bekerjasama yang dilandasi dengan semangat gotong royong, saling bahu membahu,” jelas Kopda Agus Periadi, Selasa (13/7/2021).

Dalam rangka membantu warga mencari rumput untuk pakan kambing di Desa Siuhom, Kecamatan Angkola Barat, Kabupaten Tapanuli Selatan

Keranjang rumput segera penuh dan dibawa ke kandang serta langsung diberikan unyukk pakan kambing. Jika adanya kerjasama baik antara Satgas, warga, dan pemilik ternak kegiatan cari rumput dan memberikan pakan akan berjalan dengan baik. (*)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Bupati Asahan Buka Festival Tari Gubang Tingkat SD dan SMP Negeri/Swasta se-Kabupaten Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Sebanyak 14 Tim yang berasal dari jenjang SD dan SMP di Kabupaten Asahan, mengikuti Festival Tari Gubang dengan tema "Melalui Festival...

Bupati Asahan Pimpin Upacara Hari Peringatan Otonomi Daerah

ASAHAN, SMNNews.co.id - Bupati Asahan H. Surya BSc memimpin Upacara hari peringatan Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di halaman kantor Bupati Asahan, Kamis (25/04/24)....

GP Ansor Jember Deklarasikan Ketuanya Maju Pilkada Kabupaten

JEMBER, SMNNews.co.id - Jajaran Gerakan Pemuda (GP) Ansor Cabang Jember mendeklarasikan Ketua Ansor Jember, Izzul Ashlah untuk maju dalam kontestasi Pilkada kabupaten Jember 2024,...