HomeUncategorizedKodim Lamongan Resmikan Pelaksanaan MTT

Kodim Lamongan Resmikan Pelaksanaan MTT

            Lamongan, SMNNews.co.id- Mobile Training Team atau MTT merupakan salah satu upaya yang harus dilakukan setiap Satuan TNI dalam meningkatkan kemampuan pembinaan teritorial bagi para Danramil dan Babinsa di setiap wilayah.

            Demikian dikatakan Dandim 0812/Lamongan, Letkol Inf Sidik Wiyono terkait adanya peresmian pelaksanaan program MTT di Aula Kadetsuwoko, Makodim Lamongan. Selasa, 16 November 2021 pagi.

            MTT itu, kata Dandim, nantinya akan berjalan hingga tanggal 18 November mendatang. “MTT ini untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan Danramil dan Babinsa sebagai apkowil dalam rangka mendukung tugas pokok Binter TNI-AD,” ujarnya,

            Beberapa Perwira Kodim, kata dia, ditunjuk menjadi koordinator dalam kegiatan MTT tersebut, salah satunya Kapten Inf Heru.

            Heru menjelaskan, kegiatan itu digelar untuk mendukung program-program Pemerintah Daerah, terutama mengedepankan sinergitas dan soliditas antar unsur terkait. “Terutama mencakup peningkatan kesejahteraan masyarakat, sekaligus meningkatkan Kemanunggalan TNI dan rakyat,” bebernya. (*)

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

Bupati Blitar Hadiri Gebyar Sekolah Sak Ngajine dan Peringatan Nuzulul Quran 1445 H/2024 M

BLITAR, SMNNews.co.id - Bupati Blitar Rini Syarifah menghadiri Gebyar Sekolah Sak Ngajine dan memperingati Nuzulul Al Quran 1445 H/2024 M SD dan SMP se-Kabupaten...

Jelang Idul Fitri, Bank Indonesia Perwakilan Malang Raya Salurkan Uang Baru Sebanyak 4,69 Triliun

KOTA MALANG, SMNNews.co.id - Bank Indonesia (BI) kantor Perwakilan Malang mulai membuka layanan penukaran uang baru sejak 19 Maret hingga 4 April 2024. Total...

Sekda Asahan Buka FGD RPJMD Kabupaten Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Drs. John Hardi Nasution membuka Focus Group Discussion (FGD) penyusunan teknokratik RPJMD Kabupaten Asahan di Aula Melati...