HomeSUARA DAERAHKombes Sandi Nugraha Pimpin Kapolrestabes Surabaya

Kombes Sandi Nugraha Pimpin Kapolrestabes Surabaya

Serah terima Jabatan Kapolrestabes Surabaya, dipimpin langsung Kapolda Jatim Irjen Luki Hermawan, Selasa (07/5)

Surabaya,suaramedianasional.co.id –  Kapolda Jawa Timur, Irjen Luki Hermawan memimpin serah terima jabatan Kapolrestabes Surabaya, yang sebelumya dijabat Kombes Rudi Setiawan diserhakan kepada Kombes Sandi Nugraha, Selasa (07/5/2019).  Kombes Rudi Setiawan sendiri akan mengemban tugas baru sebagai Wakapolda Lampung.

Kapolda Jatim, Irjen Luki Hermawan mengatakan, pergantian tongkat kepemimpinan merupakan suatu hal yang wajar terjadi dalam tubuh Polri dan setiap anggota Polri sudah harus siap untuk rotasi jabatan. “Kombes Rudi Setiawan dipromosikan menjabat Wakapolda Lampung, dan penggantinya yakni Kombes Sandi Nugroho, merupakan lulusan terbaik Akademi Kepolisian tahun 1995 dengan pengalaman di bidang reserse,” papar Irjen Luki Hermawan.

Turut hadir dalam upacara serah terima jabatan Kapolrestabes Surabaya tersebut,  Wakapolda Jatim Brigjen Toni Harmanto beserta seluruh pejabat utama dan jajaran kapolres di wilayah hukum Polda Jatim, Ketua beserta pengurus daerah Bhayangkari Polda Jatim. (yud)

 

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Bupati Asahan Resmikan Kantor DPD IPK Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Bupati Asahan H. Surya, BSc meresmikan Kantor Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Ikatan Pemuda Karya (IPK) Asahan yang berada di Komplek Graha...

DPC PDI Perjuangan Kabupaten Blitar Gelar Halal Bihalal dan Buka Pendaftaran Cabup dan Cawabup 2024

BLITAR, SMNNews.co.id - Dalam rangka mempersiapkan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Blitar tahun 2024, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) Kabupaten...

Pendataan PBB-P2 Tahun 2024 Mulai Disosialisasikan, Ini Kata Pj Bupati Jombang!

JOMBANG, SMNNews.co.id - Pemerintah Kabupaten Jombang melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Pendataan PBB-P2 Tahun 2024 di pendopo Kabupaten Jombang pada Selasa...