HomeTNIPeletakan Batu Pertama, Tanda Dimulainya Pembangunan Rumah Isolasi

Peletakan Batu Pertama, Tanda Dimulainya Pembangunan Rumah Isolasi

Peletakan Batu Pertama, Tanda Di Mulainya Pembangunan Rumah Isolasi.

Lamongan, SMNNews.co.id – Sebagai Tanda di mulai Pembangunan Rumah Isolasi TMMD Ke 109 Kodim Lamongan Bupati Lamongan H Fadeli, SH.MM, Komandan Kodim Lamongan Letkol Inf Sidik Wiyono,S.H., M. Tr. Han Dan Kapolres Lamongan AKBP Harun S.I.K., S.H Bersama- Sama melakukan Peletakan batu pertama sebagai Tanda di mulainya Pengerjaan pembangunan Rumah Isolasi.

Dengan dibangunnya Pembangunan Rumah Isolasi ini bertujuan untuk mempermudah Kegiatan Kepala Desa yang mungkin nantinya warganya yang dari luar kota ingin pulang kampong untuk mengisolasi diri, dikarenakan musimnya pandemic Virus Covid 19 ini dalam kegiatan Program TMMD Reg ke-108.

Kodim 0812 Lamongan Letkol Inf Sidik Wiyono,S.H., M. Tr. Han melalui Danramil 0812/23 Solokuor menerangkan, dengan di bangunnya Rumah Isolasi ini,Semoga segala kegiatan dan tugas Tim Satgas TMMD ini lancar Dan bermanfaat untuk masyarakat khususnya di desa – desa yang menjadi sasaran dalam kegiatan TMMD Reg ke-109, tutup Danramil 0812/23 Solokuro Kapten Inf Mulyono. (pendim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Perdana Hadiri Panen Raya, Pangdam V Brawijaya Perintahkan Semua Dandim di Jatim Kawal Stabilitas Ketahanan Pangan

NGAWI, SMNNews.co.id - Pangdam V Brawijaya, Mayjen Rafael Granada Baay menghadiri raya padi di Desa Sekarputih, Kecamatan Widodaren, Kamis (19/4/2024). "Ini merupakan panen raya...

Bupati Blitar Beri Jawaban Atas PU Fraksi Tentang 3 Ranperda di Paripurna DPRD Kabupaten Blitar

BLITAR, SMNNews.co.id - DPRD Kabupaten Blitar kembali menggelar Rapat Paripurna bertempat di Graha Paripurna DPRD Kabupaten Blitar, Jumat 19/04/2024. Ada dua agenda yang dibahas dalam...

Bupati Asahan Batalkan Pelantikan Kepala UPTD di 22 Maret 2024

ASAHAN, SMNNews.co.id - Sebanyak 49 orang Kepala UPTD TK, SD, SMP dan Kepala SPNF SKB Negeri di Lingkungan Dinas Pendidikan Kabupaten Asahan yang dilantik...