HomeKISI-KISIPertemuan Gabungan, Ketua Persit Korem Bhaskara Jaya Beri Motivasi

Pertemuan Gabungan, Ketua Persit Korem Bhaskara Jaya Beri Motivasi

Pertemuan gabungan diselenggarakan Ketua Persatuan Istri Prajurit Koordinator Cabang Korem 084/ PD V yang bertempat di di Aula Makorem

Surabaya, suaramedianasional.co.id – Ketua Persatuan Istri Prajurit Koordinator Cabang Korem 084/ PD V, menggelar pertemuan gabungan yang dipusatkan di Aula Makorem. Kamis, 27 Juni 2019.

Silvia Sudaryanto menjelaskan, pertemuan yang digelar oleh dirinya saat ini, bukan hanya sekedar untuk meningkatkan tali silaturahmi saja. Namun, para Persit yang berkumpul di Aula Korem saat ini, juga dibekali beberapa motivasi.

“Terutama peran Persit untuk mendukung kinerja suaminya dalam menjalankan tugas dan kewajiban sebagai prajurit,” ujar Istri Danrem 084/Bhaskara Jaya ini.

Dirinya menambahkan, suci, setia, sepi ing pamrih, rame ing gawe ikhlas, merupakan salah satu sifat dasar yang harus dimiliki oleh para Persit.

Tidak hanya itu saja, ratusan Persit tersebut juga dibekali wawasan mengenai kesehatan. Bahkan, sosialisasi salah satu pakar kesehatan pun di datangkan dalam acara tersebut.

“Kami berharap, silaturahmi antar Persit di wilayah Koorcab Rem 084 ini bisa terus terjalin dengan kokoh,” pungkasnya.(*)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Gelar Halal Bihalal, Perumda Tirta Kanjuruhan Kumpulkan Kajaran Karyawan dan Direksi

MALANG, SMNNews.co.id - Perusahaan Daerah Air Minum (Perumda) Tirta Kanjuruhan menggelar acara Halal Bihalal dan pembinaan pegawai bersama Dewan Pengawas. Kegiatan ini berlangsung selama 2...

Polres Malang Bongkar Pabrik Narkoba Rumahan Terbesar di Jatim

MALANG, SMNNews.co.id - Aparat Kepolisian Resor Malang, Polda Jatim, berhasil mengungkap praktik produksi narkotika jenis sabu di wilayah Kecamatan Pandaan, Kabupaten Pasuruan. Pabrik narkoba...

Knalpot Brong Resahkan Warga Desa Pandan, Personel Gabungan Satlantas Polres Pamekasan Gelar Penertiban

PAMEKASAN, SMNNews.co.id - Personil Gabungan Satlantas Polres Pamekasan dan Polsek Galis melakukan Penertiban pelanggaran Knalpol tidak standar atau Knalpot Brong dan pelanggaran kasat mata...