HomeTNISatgas Yonif 721/Makkasau Ditunjuk Jadi Panitia Perayaan Idul Adha

Satgas Yonif 721/Makkasau Ditunjuk Jadi Panitia Perayaan Idul Adha

Tolikara, SMNNews.co.id- Perayaan Idul Adha di Masjid Khairul Ummah, Distrik Karubaga, Kabupaten Tolikara, Papua Pegunungan, tak lepas dari peran dari pihak Satgas Yonif 721/Makkasau.

Alhasil, perayaan Idul Adha tersebut berjalan dengan penuh khidmat. Nuansa kebersamaan dan keharmonisan pun tercipta.

Wadansatgas Yonif 721/Makkasau, Kapten Inf Senopati Yudho Prakoso mengatakan, keterlibatan Satgas pada perayaan Idul Adha tersebut merupakan suatu kewajiban.

“Keberadaan Satgas ini harus bisa memberikan rasa aman dan nyaman di masyarakat,” ucap Wadansatgas. Senin (18/06/2024).

Tak hanya itu, keberadaan Satgas juga mendapat apresiasi dari masyarakat. Apresiasi itu dikatakan oleh Ali Muktar, ustad Masjid Khairul Ummah.

Pasalnya, keberadaan Satgas di lokasi itu dinilai sangat penting dalam mewujudkan Ukhuwah Islamiyah. “Banyak umat muslim dari luar Tolikara yang ikut serta dalam perayaan Idul Adha disini,” ungkapnya. (*)

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

Polres Blitar Turut Hadir dalam Bakti Sosial Pengobatan Gratis oleh HIKMAHBUDHI

BLITAR, SMNNews.co.id – Polres Blitar turut hadir dalam kegiatan bakti sosial pengobatan gratis yang diselenggarakan oleh Presidium Himpunan Mahasiswa Buddhis Indonesia (HIKMAHBUDHI) di Vihara...

SMSI Blitar Raya Gelar Rapat Kerja Persiapan Pelantikan Pengurus dan Anggota

BLITAR, SMNNews.co.id – Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Blitar Raya menggelar rapat kerja (raker) dalam rangka persiapan pelantikan pengurus dan anggota. Acara ini berlangsung...

Sejajar Asta Cita Presiden Prabowo, Tim Bulog Jember bersama TNI Jemput Gabah Beras Langsung ke Petani

JEMBER, SMNNews.co.id - Sejajar Asta Cita Presiden RI, Prabowo Subianto, tim Bulog Jember bersama TNI tak kenal kata libur, Sabtu (15/02/2025), tim Bulog Jember...