HomeTNIUmbul-umbul Rebut Perhatian Warga Sumbermalang

Umbul-umbul Rebut Perhatian Warga Sumbermalang

Umbul-umbul Rebut Perhatian Warga Sumbermalang

SMNNews.co.id – Nampak suasana yang berbeda di daerah sekitar lapangan di kecamatan Sumbermalang Situbondo saat ini. Banyak prajurit Kodim yang sedang bekerja sama dengan warga setempat memasang umbul-umbul di sekitar lapangan yang akan digunakan sebagai tempat pembukaan TMMD Ke-107 tahun 2020.

Umbul-umbul tidak hanya terpasang di sekeliling lapangan saja, tapi terpasang pula di sepanjang jalan menuju lokasi TMMD. Hal ini menjadi salah satu media mensosialisasikan program TMMD ini selain melewati media sosial ataupun komsos yang sudah dilaksanakan oleh Babinsa setempat untuk mengenalkan program TMMD kepada masyarakat.

“Dengan terpasangnya Umbul-umbul ini bisa menarik perhatian warga. Buktinya banyak warga yang antusias bertanya menanyakan tentang program TMMD”, jelas Kapten Inf M. Rohman Danramil Sumbermalang. (penrem)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Bupati Asahan Resmikan Kantor DPD IPK Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Bupati Asahan H. Surya, BSc meresmikan Kantor Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Ikatan Pemuda Karya (IPK) Asahan yang berada di Komplek Graha...

DPC PDI Perjuangan Kabupaten Blitar Gelar Halal Bihalal dan Buka Pendaftaran Cabup dan Cawabup 2024

BLITAR, SMNNews.co.id - Dalam rangka mempersiapkan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Blitar tahun 2024, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) Kabupaten...

Pendataan PBB-P2 Tahun 2024 Mulai Disosialisasikan, Ini Kata Pj Bupati Jombang!

JOMBANG, SMNNews.co.id - Pemerintah Kabupaten Jombang melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi Pendataan PBB-P2 Tahun 2024 di pendopo Kabupaten Jombang pada Selasa...