HomeTNIDesa Siwalan Wujudkan Kemajuan Melalui TMMD

Desa Siwalan Wujudkan Kemajuan Melalui TMMD

Gresik, SMNNews.co.id – TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) 111 sudah dibuka. Tentunya ini merupakan berkah tersendiri bagi warga desa yang mendapatkan program tersebut. Pasalnya dengan adanya program TMMD ini wilayah sasaran akan lebih maju dibandingkan dengan sebelumnya.
Salah satunya desa siwalan , Kecamatan Panceng , Kabupaten Gresik ini, warga sangat antusias menyambut kedatangan program tersebut, karena selain desanya lebih maju juga dapat meningkatkan ekonomi warga.
Kades Siwalan Moh.Suhartono, Sabtu (10/7/2021) mengatakan, “Dengan adanya TMMD di desa ini, tentunya saya sebagai Kepala desa sangat bersyukur karena sudah dapat saya pastikan, setelah selesai TMMD desa ini akan lebih maju.”
Ia juga berharap kepada warga agar senantiasa membantu para anggota satgas TMMD yang sedang mengerjakan program TMMD dengan sebaik-baiknya agar dapat cepat diselesaikan dengan baik dan dengan hasil yang baik pula. (*)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Di Bawah Komando Yayuk Sugiat, TP PKK Jombang Bergerak Wujudkan Keluarga Sejahtera untuk Jombang Lebih Baik

JOMBANG, SMNNews.co.id - Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) ke-52 Tahun 2024 yang diselenggarakan di Pendopo Kabupaten Jombang pada Selasa (21/05/2024)...

PT. Tirta Investama Aqua Keboncandi dan YSKI Gelar Sosialisasi Standarisasi Lahan Hutan Lestari

PASURUAN, SMNNews.co.id - Sebagai bentuk rangkaian kolaborasi antara PT. Tirta Investama Aqua Keboncandi dan Yayasan Sekola Konang Indonesia, terutama dalam upaya Konservasi Kawasan Recharge....

Bupati Blitar Buka Rakercab Gerakan Pramuka Kabupaten Blitar Tahun 2024

BLITAR, SMNNews.co.id - Bupati Blitar Hj. Rini Syarifah membuka Rapat Kerja Cabang (Rakercab) Gerakan Pramuka Cabang Blitar 2024, Selasa (21/05/24) di Ruang Candi Penataran. Hadir...