HomeTNIWujud Dedikasi dan Empati Babinsa Semarapura Tengah Kawal Pemakaman Warga Binaan

Wujud Dedikasi dan Empati Babinsa Semarapura Tengah Kawal Pemakaman Warga Binaan

Klungkung, SMNNews.co.id- Beragam cara dan kiat khusus yang bisa dilakukan oleh seorang Babinsa untuk mendekatkan diri dengan masyarakat binaannya.

Disamping rutin melaksanakan Komsos, hadir dan membantu disetiap kegiatan  masyarakat adalah salah satunya.

Seperti halnya yang dilakukan Babinsa Semarapura Tengah Peltu Sang Ketut Karta saat hadir dan mengawal pemakaman almarhum Falentina Eny (47), salah satu warga binaannya di kuburan Katolik Bendul, Senin (31/10/22).

Pada kesempatan tersebut Peltu Sang Ketut Karta mengatakan hari ini kita kawal rangkaian kegiatan pemakaman mulai dari persemayaman sampai dengan pemakaman.

“Disamping  membantu pengamanan, kehadirannya juga sebagai wujud perhatian, kepedulian serta bela sungkawanya kepada pihak almarhum,” ungkapnya.

Sementara itu Dandim Klungkung Letkol Inf Armen, S. Ag., M. Tr. (Han) menyampaikan Dengan adanya kegiatan tersebut diharapkan para Babinsa  akan semakin dekat dan kehadiran mereka semakin diterima warga.

“Hal ini tentunya akan berpengaruh terhadap keberhasilan seorang Babinsa dalam melaksanakan fungsi pembinaan di desa,” imbuhnya. *

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

Pemerintah Kabupaten Asahan Melalui Dinas Kominfo Lakukan Sosialisasi Internet Sehat Bagi Siswa/i SMP

ASAHAN, SMNNews.co.id - Saat ini perkembangan teknologi informasi dan komunikasi sangat pesat dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari segala aspek kehidupan kita sehari-sehari....

Relokasi Pasar Banyuwangi, Pemkab Dituding Lamban Koordinasi dengan Pedagang

BANYUWANGI, SMNNews.co.id - Pemerintah Kabupaten Banyuwangi dianggap terlambat melakukan pendekatan terhadap para pedagang Pasar Tradisional pasalnya setelah terjadi konflik pemerintah baru intens mengadakan pertemuan...

Kepala Dinas Sosial Kabupaten Asahan Pimpin Rapat Rutin

ASAHAN, SMNNews.co.id - Kepala Dinas Sosial Kabupaten Asahan memimpin rapat rutin Dinas Sosial yang dilaksanakan di aula Dinas Sosial Kabupaten Asahan. Rapat ini merupakan...