HomeTNIMemplester Dinding yang Rata pada Pembangunan Pos Terpadu

Memplester Dinding yang Rata pada Pembangunan Pos Terpadu

Memplester Dinding Yang Rata Pada Pembangunan Pos Terpadu.

Sukamara, SMNNews.co.id – DANSSK Lettu CBA Mulyani mengatakan bahwa, pada tahapan pekerjaan pembangunan Pos Terpadu Babinsa dan Bhabinkamtibmas di Desa Natai Kondang Kecamatan Permata Kecubung Kabupaten Sukamara, terus dilakukan, untuk pelaksanaan ini Satgas TMMD berbagi tugas dalam mengerjakan pembangunan Pos Terpadu, jadi ada yang mengerjakan dudukan kuda-kuda, pengecoran lengkung teras sehingga pekerjaan pembangunan cepat selesai, katanya. Pada hari Jum’at (24/07/2020).

Pemerataan pembangunan di NKRI melalui TMMD ini kami lakukan agar masyarakat di pedalaman yang sulit dari jangkauan pun, bisa menikmati, “Ibarat kata memplester dinding yang rata” begitu juga dalam pembangunan bisa dirasakan bagi seluruh rakyat Indonesia, tuturnya.

Harapan kami di Desa Natai Kondang ini dengan adanya Pos Terpadu keamanan dan ketertiban bisa lebih baik lagi, pungkasnya. (kodim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Pemkab Pasaman Peduli, Bupati Sabar AS Antarkan Bantuan ke Agam dan Tanah Datar

PASAMAN, SMNNews.co.id - Turut prihatin atas musibah bencana alam alam banjir, golodo dan tanah longsor yang melanda sebagian wilayah Kabupaten Tanah Datar dan Kabupaten...

Bupati Blitar Hadiri HUT ke-143 UPT Taman Budaya Provinsi Jawa Timur Tahun 2024

BLITAR, SMNNews.co.id - Bupati Blitar Rini Syarifah menghadiri puncak Acara HUT ke-143 UPT Taman Budaya Provinsi Jawa Timur Tahun 2024, Sabtu (18/05/2024) malam di...

Bupati Blitar Hadiri Apel Banser dan Ansor Night Run 2024

BLITAR, SMNNews.co.id - Bupati Blitar Rini Syarifah menghadiri Apel Banser dan Ansor Right Run 2024, Sabtu (18/05/2024) di Alun-Alun Kankab Kanigoro. Turut hadir di acara...