HomeTNITokoh Adat dan Tokoh Masyarakat Apresiasi Kegiatan TMMD reg ke-108/2020

Tokoh Adat dan Tokoh Masyarakat Apresiasi Kegiatan TMMD reg ke-108/2020

Balai Riam/Sukamara-Kalteng, SMNNews.co.id – Masyarakat Desa Balai Riam dan Natai Kondang kabupaten Sukamara beserta Tokoh-tokoh Adat juga Tokoh Masyarakat berikan Apresiasi atas kegiatan pembangunan Fisik maupun Nonfisik yang dilakukan oleh satgas TMMD 108/2020, Kodim 1014/P.bun kobar, Kamis 30 juli 2020.

Pekerjaan fisik pembuatan Embung di Desa bangun jaya yang di beri nama TIRTA YUDA merupakan Embung pertama yang ada di desa tersebut yang mana selama ini sulit bagi warga untuk mendapatkan Air bersih saat musim kemarau tiba,ungkap salah satu tokoh masyarakat.

Tokoh Adat dan Tokoh masyarakat yang mewakili suara masyarakat desa bangun jaya mengatakan”Dengan adanya kegiatan TMMD ini,warga kami banyak mendapatkan pengalaman dari satgas TMMD baik dari segi pemahaman akan bahaya Karhutla maupun dalam menata hidup sehat dalam memutus mata rantai penyebaran virus covid-19.Satgas TMMD juga mengajarkan warga dalam arti sesungguhnya bagaimana caranya Cinta akan sesama dan hidup saling bergotong royon untuk mencapai hasil yang sempurna saat melakukan pekerjaan yang bersifat Umum.

Menambahkan,semoga semua yang dilakukan oleh satgas TMMD mendapatkan berkah yang berlimpah dari Tuhan dan prajurit-prajurit tim Satgas TMMD di berikan kesehatan dan karir yang cemerlang, tutupnya. (kodim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Rekrutmen PPK Dinilai Tak Netral, HMI Gelar Demo di KPU Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Kisaran Asahan menggelar aksi unjuk rasa dihalaman kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kab. Asahan, Kamis (16/05/2024). Koordinator...

KPU Kabupaten Pasuruan Resmi Melantik 120 Anggota PPK

PASURUAN, SMNNews.co.id - Sebanyak 120 anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk Pilkada Kabupaten Pasuruan 2024-2029, resmi dilantik. Pelantikan digelar di Hotel Royal Senyiur Prigen,...

Rakor Bersama SKK Migas, Kapolda Sumsel Komitmen Tindak Tegas Illegal Drilling dan Illegal Refinery

PALEMBANG, SMNNews.co.id - Polda Sumsel tetap pada komitmen awal, melakukan penindakan tegas secara hukum terhadap penyalahgunaan minyak ilegal (illegal driliing dan illegal refinery) Ungkapan tersebut...