HomeTNIGugah Semangat Gotong Royong Warga Melalui Pra TMMD

Gugah Semangat Gotong Royong Warga Melalui Pra TMMD

Gugah Semangat Gotong Royong Warga Melalui Pra TMMD.

Lamongan, SMNNews.co.id – Pra TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD)Ke-109 Tahun 2020 Kodim 0812/Lamongan yang sudah berjalan 1 hari mampu menarik perhatian serta tanggapan masyarakat.

Hal ini karena Prajurit TNI Kodim 0812 lamongan terus berjuang keras untuk membangkitkan semangat bergotong royong dan kebersamaan antara TNI serta masyarakat.

Hal ini sangat sesuai dengan karakter penduduk Indonesia yang suka bergotong royong.

Ini terbukti serta terlihat ketika Prajurit Kodim 0812 Lamongan melaksanakan Pra TMMD di Desa Tebluru Kec. Solokuro yang mana Prajurit Kodim Lamongan bahu membahu dengan warga membangun akses jalan tembus sejauh 900 m yang menghubungkan desa tebluru ke desa taman prijet kecamatan laren.

“Desa Tebluru menjadi tujuan sasaran fisik yang kami pilih, karena masyarakat desa ini menginginkan ada akses jalan tembus menuju desa taman Prijet kecamatan Laren.” (Pendim 0812)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Pemkab Pasaman Peduli, Bupati Sabar AS Antarkan Bantuan ke Agam dan Tanah Datar

PASAMAN, SMNNews.co.id - Turut prihatin atas musibah bencana alam alam banjir, golodo dan tanah longsor yang melanda sebagian wilayah Kabupaten Tanah Datar dan Kabupaten...

Bupati Blitar Hadiri HUT ke-143 UPT Taman Budaya Provinsi Jawa Timur Tahun 2024

BLITAR, SMNNews.co.id - Bupati Blitar Rini Syarifah menghadiri puncak Acara HUT ke-143 UPT Taman Budaya Provinsi Jawa Timur Tahun 2024, Sabtu (18/05/2024) malam di...

Bupati Blitar Hadiri Apel Banser dan Ansor Night Run 2024

BLITAR, SMNNews.co.id - Bupati Blitar Rini Syarifah menghadiri Apel Banser dan Ansor Right Run 2024, Sabtu (18/05/2024) di Alun-Alun Kankab Kanigoro. Turut hadir di acara...