HomeTNIWarga Siwalan Pegang Teguh Gotong Royong Yang Adalah Tradisi Leluhur

Warga Siwalan Pegang Teguh Gotong Royong Yang Adalah Tradisi Leluhur

Gresik, SMNNews.co.id -Selaras dengan tujuan dari TMMD yakni menghidupkan kembali budaya gotong-royong tradisi leluhur, ternyata dalam kehidupan sehari-hari di Desa Siwalan sudah dilakukan sejak dulu hingga kini budaya sambatan atau gotong-royong sudah menjadi tradisi.

Tidak terasa menghitung hari saja ternyata kegiatan TMMD Reguler 111 Kodim Gresik sudah banyak progres yang dicapai dalam segi pembangunan di beberapa Sasaran pokok TMMD.

Salah satunya adalah rehab RTLH dirumah Siti Rohimah yang hingga hari ini sudah mulai membuat kuda-kuda untuk atap rumah. Kuda-kuda yang dibuat dari kayu ini rencana akan dikerjakan oleh tukang kusus spesialis kayu dengan dibantu oleh anggota satgas. Minggu ,(27/06/2021).

Salah satu warga yang ikut bergotong-royong adalah Kandar (51) merupakan tetangga pemilik rumah yang tanpa diminta turut membantu pembangunan rumah milik Siti Rohimah. Ini merupakan potret kebersamaan di desa yang sudah berlangsung turun-temurun.

“Kebetulan saya tetangga samping rumah pak, kalau orang jawa bilang ini namanya sambatan, dalam bahasa Indonesia berarti membantu,”ujar Kadar.

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Bupati Blitar Buka Pelatihan Kader PKK dan Kelompok Tani Wanita (KWT) di Desa Sawentar

BLITAR, SMNNews.co.id - Bupati Blitar Rini Syarifah membuka pelatihan Kader PKK dan Kelompok Tani Wanita (KWT), di Kampung Wisata 1001 Desa Sawentar, Rabu (26/6/2024). Turut...

Empat Tahanan yang Kabur dari Polsek Biromaru Berhasil Diamankan Tim Gabungan Polda Sulteng

PALU, SMNNews.co.id - Tim Gabungan Polda Sulteng, Polres Sigi dan Polsek Biromaru akhirnya berhasil menangkap empat tahanan yang sempat kabur dari Polsek Biromaru pada...

Pj. Bupati Jombang Kukuhkan Perpanjangan Masa Jabatan Kepala Desa dan BPD se-Kabupaten Jombang

JOMBANG, SMNNews.co.id - Pj Bupati Jombang Sugiat telah mengukuhkan perpanjangan masa jabatan Kepala Desa dan Badan Permusyawaratan Desa se-Kabupaten Jombang di pendopo Kecamatan Gudo...