HomeTNIJalan Poros di Desa Dadapan Dapat Sentuhan Hangat dari Babinsa

Jalan Poros di Desa Dadapan Dapat Sentuhan Hangat dari Babinsa

Lamongan, SMNNews.co.id- Berbagai program pembangunan di Kecamatan Solokuro, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur mulai digencarkan. Salah satunya, pengecoran jalan poros di Desa Dadapan pada Kamis (01/12) siang.

Pengecoran itu, dilakukan oleh aparat Babinsa Solokuro. Tentunya, pengecoran tersebut pun mendapat dukungan dari masyarakat setempat.

Danramil Solokuro, Kapten Cba Mulyanto menjelaskan beberapa warga terlihat antusias membantu para Babinsa yang saat itu terlihat sibuk melakukan pengecoran jalan tersebut.

“Ada beberapa warga yang datang. Mereka ikut berpartisipasi membantu Babinsa,” kata Mulyanto.

Mulyanto menambahkan, keberadaan warga di lokasi pengecoran jalan tersebut merupakan bukti jika Kemanunggalan TNI dan rakyat di Solokuro, selama ini mampu terawat dan terwujud dengan baik.

“Kemanunggalan itu, akan terus kami pelihara dan kita bina,” pungkasnya. *

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

Bupati Blitar Hadiri Apel Banser dan Ansor Night Run 2024

BLITAR, SMNNews.co.id - Bupati Blitar Rini Syarifah menghadiri Apel Banser dan Ansor Right Run 2024, Sabtu (18/05/2024) di Alun-Alun Kankab Kanigoro. Turut hadir di acara...

Pj. Bupati Pasuruan Pimpin Pelepasan Pemberangkatan 366 Jama’ah Haji

PASURUAN, SMNNews.co.id - Pemerintah Daerah Kabupaten Pasuruan menggelar pemberangkatan para jama'ah haji tahun 1445 Hijiriah/2024 Masehi yang berlangsung dihalaman Kantor Gedung Putih, Komplek perkantoran...

Kepala Kejaksaan Negeri Pasaman Raih Penghargaan Bergengsi The International Awards 2024

PASAMAN, SMNNews.co.id - Kepala Kejaksaan Negeri Pasaman Sobeng Suradal, raih penghargaan bergengsi di Ajang The International Awards 2024 di Pulau Dewata Bali, Sabtu (18/5/24). Dalam...