HomeSUARA DAERAHWakapolda Bersama Kasdam V Brawijaya Kunjungi PPK di Banyuwangi

Wakapolda Bersama Kasdam V Brawijaya Kunjungi PPK di Banyuwangi

Wakapolda Jatim Brigjen Toni Harmanto beserta Kasdam V Brawijaya Brigjen TNI Bambang Isnawan di dampingi Kapolres Banyuwangi AKBP Taufik H.Z, melakukan peninjauan ke PPK yang ada di Kabupaten Banyuwangi.
Surabaya,suaramedianasional.co.id – Untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas pasca Gak Pemilu 2019,Wakapolda Jatim Brigjen Toni Harmanto beserta Kasdam V Brawijaya Brigjen TNI Bambang Isnawan, melakukan peninjauan ke PPK yang ada di Kabupaten Banyuwangi  Kamis(25/04) sore.
Lokasi PPK pertama yang ditinjau yakni PPK Kecamatan Kalipuro dan KPU Kota Banyuwangi. Peninjauan langsung ini dimaksudkan untuk mengantisipasi adanya gangguan kamtibmas pasca Pemilu tahun 2019.
“Karena pasca Pelaksanaan Pemilu Tahun 2019 gangguan gangguan kamtibmas perlu diwaspadai. Kita harus mengantisipasi oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab untuk melakukan upaya- upaya yang dapat merugikan jalannya setiap tahapan Pemilu tahun 2019.Kami Polri bersinergi dengan TNI serta instansi terkait terus melakukan pengamanan hingga tahapan akhir pemilu 2019 sehingga dapat mewujudkan situasi yang aman dan kondusif,”tegas Wakapolda Jatim.
Usai melakukan peninjuan.  Wakapolda Jatim beserta Kasdam V Brawijaya dan rombongan melanjutkan perjalanan menuju Polres Banyuwangi. (yud)
ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Polres Kota Blitar Gelar Binrohtal untuk Tingkatkan Keimanan Anggotanya

KOTA BLITAR, SMNNews.co.id - Pembinaan rohani dan mental atau biasa disingkat Binrohtal yang dilaksanakan Polres Blitar Kota sebagai upaya dalam meningkatkan kualitas keimanan dan...

Serius Eksplorasi Panas Bumi, Bupati Pasaman Apresiasi PT. MGSu

PASAMAN, SMNNews.co.id - Pekerjaan pendahuluan dan eksplorasi potensi panas bumi di Bonjol, Kabupaten Pasaman yang dilaksanakan PT Medco Geothermal Sumatera (MGSu) yang dianggap serius...

Penyerahan Bantauan Alat Bantu kepada Penyandang Disabilitas yang Dilakukan di Empat Kecamatan Berbeda oleh Bidang Rehabilitasi Sosial

ASAHAN, SMNNews.co.id - Bidang Rehabilitasi Sosial Dinas Sosial Kabupaten Asahan menyerahkan bantuan berupa kursi roda, alat bantu dengar, kacamata baca, dan tongkat ketiak kepada...