HomeTNIPersiapan Lomba Kebersihan Antar RT TMMD Reg Ke-108 Melaksnakan Giat Gotong Royong...

Persiapan Lomba Kebersihan Antar RT TMMD Reg Ke-108 Melaksnakan Giat Gotong Royong di RT 06 Bangun Jaya

Persiapan Lomba Kebersihan Antar RT TMMD Reg Ke-108 Melaksnakan Giat Gotong Royong di RT 06 Bangun Jaya

Balai Riam/Sukamara-Kalteng, SMNNews.co.id – Musim penghujan memang cenderung membuat jalan-jalan di desa menjadi rusak dan becek karna genangan air.

Kamis 09 juli 2020, warga yang tergabung dalam tim satgas TMMD melakukan giat gotong royong di Rt 06 desa bangun jaya kecamatan Balai Riam kabupaten Sukamara. Saat dikonfirmasi kapten Inf Mulyono melalui DANSSK Lettu Inf Mulyani, “Giat TMMD bersama warga yang tergabung dalam kegiatan hari ini melakukan gotong royong di Rt 06 untuk membenahi jalanan yang berlobang dan menimbun genangan air serta membersihkan parit, karna dalam Rangka TMMD reg ke-108/2020 ini sekaligus melakukan perlombaan antar Rt terkait kebersihan dan kerapian,nanti akan di nilai ole tim panitia perlombaan,” ungkapnya.

Salah seorang warga mengatakan, “Kedatangan TMMD di desa kami ini sangat bermamfaat,hari ini kami gotong royong bersama tim TMMD membersihkan lingkungan sekali menimbun jalan-jalan lingkungan yang becek dan tergenang air, tidak hanya itu, kami juga sekaligus memperbaiki saluran air agar lancar seperti parit-parit yang ada di jalan lingkungan,” ungkap warga. (Kodim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Lapas Kelas IIB Jombang Gelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila

Jombang, SMNNews.co.id- Tanggal 1 Juni seakan menjadi sejarah bagi masyarakat Indonesia. Betapa tidak, pada 1 Juni 1945 silam, sang Proklamator Ir. Soekarno untuk pertama...

Kapolres Aceh Timur Pimpin Upacara Hari Lahir Pancasila Tahun 2024

ACEH TIMUR, SMNNews.co.id - Kapolres Aceh Timur Polda Aceh AKBP Nova Suryandaru, memimpin Upacara Hari Lahir Pancasila Tahun 2024 yang berlangsung di Lapangan Apel...

Terapkan Amanah Presiden Jokowi, Kades Sukogidri Ajak Masyarakatnya Awasi Proyek DD

JEMBER, SMNNews.co.id - H. Muhammad Purnoto, Kades Sukogidri, Kecamatan Ledokombo mengajak masyarakatnya untuk mengawasi proyek Dana Desa (DD) di wilayah desa Sukogidri. Hal ini...