HomeTNIKarsono : Kebanggaan Warga Kepada TNI yang Semakin Melekat

Karsono : Kebanggaan Warga Kepada TNI yang Semakin Melekat

Karsono : Kebanggaan Warga Kepada TNI yang Semakin Melekat.

Lamongan, SMNNews.co.id – Program TMMD 109 Di Desa Tebluru Kecamatan Solokuro, Kabupaten Lamongan yang menitikberatkan pembangunan dalam berbagai aspek demi kemajuan desa merupakan salah satu bentuk nyata pengabdian TNI kepada rakyat karena menyadari bahwa TNI akan kuat jika ada rakyat.

Oleh karena itu, dalam rangka memberikan tanda bukti bahwa TNI selalu memberikan yang terbaik buat rakyat ini adalah dengan dilaksanakannya program pembangunan jalan yang selama ini makadam yang kalau hujan lebat tidak bisa terlewati satu warga Tebluru.

Dengan adanya perbaikan jalan,kersono merasa bangga setelah melihat sebgaian jalan yang sudah dikerjakan anggota satgas Pra TMMD Ke 109.

“Saya sangat gembira melihat apa yang saat ini sudah dilakukan oleh anggota satgas dan juga warga masyarakat yang saat ini ikut serta dalam membantu bapak-bapak TNI,” kata Karsono, Rabu (16/09). (pendim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Pemkab Asahan Melalui Dinas Ketenagakerjaan Kabupaten Asahan Kirimkan Dua Orang Instruktur ke Padang

ASAHAN, SMNNews.co.id - Pemerintah Kabupaten Asahan melalui Dinas Ketenagakerjaan Kabupaten Asahan mengirimkan dua orang Instruktur yang didalam wilayah Kabupaten Asahan untuk menjadi peserta Kompetisi Keterampilan Instruktur...

Dinsos Kabupaten Asahan Ikuti Forum Silaturahmi Karang Taruna se-Sumatera Utara

ASAHAN, SMNNews.co.id - Pengurus Karang Taruna Kabupaten Asahan dengan antusias menghadiri Forum Silaturahmi Karang Taruna se-Sumatera Utara yang diadakan di Hotel Saka Medan. Forum...

Dinsos Kabupaten Asahan Ikuti Rapat Kegiatan Penanggulangan Kemiskinan Triwulan I di Kabupaten Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Pejabat Fungsional pada Bidang Perlindungan dan Jaminan Sosial di Dinas Sosial Kabupaten Asahan menghadiri rapat yang diadakan di Aula E-Planning BAPPEDA...