HomeTNIOrganisasi Masyarakat Dinilai Penting untuk Kesuksesan TMMD

Organisasi Masyarakat Dinilai Penting untuk Kesuksesan TMMD

Organisasi Masyarakat Dinilai Penting Untuk Kesuksesan TMMD.

Lamongan, SMNNews.co.id – Keterlibatan seluruh organisasi masyarakat yang ada di Lokasi TNI Manunggal Membangun Desa(TMMD) ke – 109 dinilai sangat penting untuk kesuksesanya nanti.

Hal itu diungkapkan DanSatgas TMMD Letkol Inf Sidik Wiyono, TMMD ke – 109 nantinya melibatkan seluruh ormas Di Desa setempat pada prores pembangunan yang dicapai baik fisik maupun non fisik. Itu menjadi penting,” ujar Letkol Sidik.

“Peran ormas dalam mensukseskan TMMD tidak bisa dipandang sebelah mata. Justru mereka multi peran dari pangkal hingga ujung,” ungkapnya.
Ditambahkanya, dari hasil pantauan yang dilakukan di lokasi saat Pra TMMD saja, mereka tak segan-segan turut membantu segalanya dalam menyelesaikan sasaran fisik.

Menurutnya, semangat ormas dalam menyukseskan TMMD juga terlihat.Keberhasilan TMMD tidak bisa hanya mengandalkan peran TNI saja, akan tetapi perlu dukungan dari semua unsur masyarakat yang saling bersinergi,” pungkasnya. (pendim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Kabag Kesra Kabupaten Asahan Laporkan Pelaksanaan Manasik Haji Kabupaten Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Drs. John Hardi Nasution, membuka secara resmi Manasik Haji 1445 H/2024 M Pemerintah Kabupaten Asahan di Pendopo...

Police Go To School, Polres Blitar Kota Ajarkan Tata Cara dan Etika Berlalu Lintas Sejak Dini pada Pelajar

KOTA BLITAR, SMNNews.co.id - Polres Blitar Kota melaksanakan diseminasi keselamatan melalui kegiatan Police Go To School di sekolah sekolah. Kali ini sasaran diarahkan pada...

Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Buka Manasik Haji

ASAHAN, SMNNews.co.id - Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Drs. John Hardi Nasution, membuka secara resmi Manasik Haji 1445 H/2024 M Pemerintah Kabupaten Asahan di Pendopo...