HomeTNIMempersatukan Warga Dengan Gotong Royong di Lokasi TMMD

Mempersatukan Warga Dengan Gotong Royong di Lokasi TMMD

Gresik, SMNNews.co.id – Satgas TMMD terus memacu masyarakat agar terus bergotong royong dalam setiap pekerjaan mulai yang paling ringan hingga yang berat, semuanya agar dilakukan secara bersama sama di Desa Siwalan Kecamatan Panceng Kabupaten Gresik, Sabtu (03/07/2021).

“Kita selalu mengajak warga untuk selalu bekerja bersama secara gotong royong agar pekerjaan menjadi lebih ringan sekalipun itu kuat untuk diangkat sendiri, hal itulah yang terus dilakukan TNI kepada warga yang ikut bekerja dalam Renovasi RTLH maupun dalam pengerjaan lainya.” Jelas Serda Alex.

Karena gotong royong merupakan salah satu cara untuk mempersatukan warga, sehingga akan terbentuklah masyarakat yang bersatu padu, guyup rukun secara lahir maupun batin.

“Dengan begitu maka akan terbentuklah masyarakat yang mandiri untuk menuju kehidupan yang sejahtera dalam kerukunan sehingga nyaman dalam kehidupan dilingkunganya sendiri.

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Pemkab Asahan Melalui Dinas Ketenagakerjaan Kabupaten Asahan Kirimkan Dua Orang Instruktur ke Padang

ASAHAN, SMNNews.co.id - Pemerintah Kabupaten Asahan melalui Dinas Ketenagakerjaan Kabupaten Asahan mengirimkan dua orang Instruktur yang didalam wilayah Kabupaten Asahan untuk menjadi peserta Kompetisi Keterampilan Instruktur...

Dinsos Kabupaten Asahan Ikuti Forum Silaturahmi Karang Taruna se-Sumatera Utara

ASAHAN, SMNNews.co.id - Pengurus Karang Taruna Kabupaten Asahan dengan antusias menghadiri Forum Silaturahmi Karang Taruna se-Sumatera Utara yang diadakan di Hotel Saka Medan. Forum...

Dinsos Kabupaten Asahan Ikuti Rapat Kegiatan Penanggulangan Kemiskinan Triwulan I di Kabupaten Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Pejabat Fungsional pada Bidang Perlindungan dan Jaminan Sosial di Dinas Sosial Kabupaten Asahan menghadiri rapat yang diadakan di Aula E-Planning BAPPEDA...