HomeTNIBabinsa Bakas Motivasi Warga Untuk Aktif ke Posyandu

Babinsa Bakas Motivasi Warga Untuk Aktif ke Posyandu

Klungkung, SMNNews.co.id- Babinsa di wilayah territorial Kodim 1610/Klungkung terus berperan aktif untuk mewujudkan balita sehat yang ada di wilayah teritorialnya. Salah satunya, melalui adanya sosialisasi ke masyarakat.

Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Bakas, Sertu I Wayan Rata pada Selasa (23/05/2023) pagi.

Terlihat, Wayan bersama beberapa pihak terkait melakukan pelayanan terhadap para ibu-ibu yang datang ke posyandu yang telah disediakan di Balai Banjar Dusun Pen, Desa Bakas.

“Keberadaan kami disini tentunya bersinergi untuk bisa mewujudkan balita yang sehat,” kata Wayan.

Sementara itu, Danramil Banjarangkan Kapten Cba I Nyoman Suryatha menambahkan jika pengerahan Babinsa di setiap kegiatan yang ada di masyarakat, sangat penting untuk dilakukan.

Selain bersinergi, kata dia, keberadaan Babinsa juga diharapkan bisa mensukseskan berbagai program yang saat ini digagas oleh Pemerintah.

“Kami semua telah berkomitmen untuk bersinergi, berperan aktif dalam mengawal program Pemerintah,” jelas Danramil. *

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

Polres Blitar Turut Hadir dalam Bakti Sosial Pengobatan Gratis oleh HIKMAHBUDHI

BLITAR, SMNNews.co.id – Polres Blitar turut hadir dalam kegiatan bakti sosial pengobatan gratis yang diselenggarakan oleh Presidium Himpunan Mahasiswa Buddhis Indonesia (HIKMAHBUDHI) di Vihara...

SMSI Blitar Raya Gelar Rapat Kerja Persiapan Pelantikan Pengurus dan Anggota

BLITAR, SMNNews.co.id – Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Blitar Raya menggelar rapat kerja (raker) dalam rangka persiapan pelantikan pengurus dan anggota. Acara ini berlangsung...

Sejajar Asta Cita Presiden Prabowo, Tim Bulog Jember bersama TNI Jemput Gabah Beras Langsung ke Petani

JEMBER, SMNNews.co.id - Sejajar Asta Cita Presiden RI, Prabowo Subianto, tim Bulog Jember bersama TNI tak kenal kata libur, Sabtu (15/02/2025), tim Bulog Jember...