HomeTNIBersenda Gurau Lepaskan Penat dalam Pekerjaan

Bersenda Gurau Lepaskan Penat dalam Pekerjaan

Bersenda Gurau Lepaskan Penat dalam Pekerjaan.

Lamongan, SMNNews.co.id – Bekerja seharian dalam pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) 109 Kodim Lamongan tentunya sangat melelahkan, karena dalam pelaksanaan pekerjaannya hingga nanti sampai saat penutupan TMMD.

Tentu saja mereka dengan sekuat tenaga dan dan dengan tekat dan semangat yang tinggi, berharap agar pelaksanaan pengerjaan tersebut cepat selesai dan segera dipergunakan oleh warga Desa tebluru ini dengan baik, sehingga akan meningkatkan ekonomi keluarga.

Seperti halnya yang dilakukan oleh anggota satgas TMMD 109 bersama dengan warga desa Tebluru, Kec Solokuro Kab Lamongan ini, mereka melaksanakan istirahat siang sambil bersenda gurau dengan temannya.
Bahkan mereka sangat kelihatan kompak dalam bercanda tawa untuk melepaskan lelahnya. Hal ini sangat disadari karena dalam melaksanakan pekerjaan dalam pelaksanaan program TMMD ini sangatlah berat dalam hal tanggung jawab.

“Dengan beristirahat kita dapat melepaskan lelah sehingga nanti dapat melanjutkan pekerjaan kembali,” kata Sumaji, Rabu (16/09).

Sementara itu, Serka Dodik membenarkan apa yang dikatakan oleh Sumaji karena dengan beristirahat sambil bersenda gurau dapat memulihkan otot-otot yang tegang akibat bekerja. (pendim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Dinas LH Kabupaten Asahan Gelar Halal Bihalal

ASAHAN, SMNNews.co.id - Untuk mempererat tali silaturahmi Keluarga Besar Dinas Lingkungan Hidup (LH) Kabupaten Asahan menggelar Halal Bihalal dengan seluruh ASN dan Non ASN...

Sinergi TNI – Polri, Lakukan Pamturlalin di Pasar Waru Pamekasan Lancar Terkendali

PAMEKASAN, SMNNews.co.id - Hari Kamis adalah hari pasaran di Kecamatan Waru Kabupaten Pamekasan, anggota Polsek dan Koramil Waru tampak lakukan pengamanan dan pengaturan arus...

RSUD Bangil Gelar Focus Group Discussion (FGD) Bersama Anggota Komisi 4 Dewan DPRD dan Awak Media

PASURUAN, SMNNews.co.id - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangil Kabupaten Pasuruan, Mengadakan Focus Group Discussion (FGD) bersama Anggota Dewan Komisi 4 Perwakilan Rakyat Daerah...