HomeTNIKomposisi Semen Tentukan Kualitas Rehab RTLH di TMMD 111

Komposisi Semen Tentukan Kualitas Rehab RTLH di TMMD 111

Gresik, SMNNews.co.id – Kegiatan TMMD Reguler ke-111 Kodim 0817/Gresik untuk kegiatan sasaran fisik rehab RTLH telah berlangsung pengerjaanya. dan sudah mencapai 80 persen di Desa Siwalan Kecamatan Panceng Kabupaten Gresik, Jum’at (02/07/2021)

Satgas TMMD Reguler ke-110 Kodim 0817/Gresik dan masyarakat berbondong-bondong berangkat menuju lokasi untuk bergotong royong melanjutkan pekerjaan rehab RTLH. material batu semen dan pasir yang sudah teraduk bagaikan santapan tiap hari oleh anggota Satgas TMMD dan masyarakat desa.

Untuk lebih kualitas rehab RTLH, maka dari itu proses pencampuran material harus terus diawasi terutama dalam penggunaan semen dan pasir.

Anggota Satgas TMMD Reguler ke-111 Kodim 0817/Gresik mengatakan, semen adalah bahan terpenting untuk memperkuat kualitas adonan pemasangan batu untuk RTLH dan sangat menguras tenaga,” katanya.

Komposisi semen sangat penting sekali untuk kekuatan, untuk itu perlu kita tentukan untuk bahan-bahan material agar hasilnya bagus.”tegasnya.

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Bupati Blitar Hadiri Apel Banser dan Ansor Night Run 2024

BLITAR, SMNNews.co.id - Bupati Blitar Rini Syarifah menghadiri Apel Banser dan Ansor Right Run 2024, Sabtu (18/05/2024) di Alun-Alun Kankab Kanigoro. Turut hadir di acara...

Pj. Bupati Pasuruan Pimpin Pelepasan Pemberangkatan 366 Jama’ah Haji

PASURUAN, SMNNews.co.id - Pemerintah Daerah Kabupaten Pasuruan menggelar pemberangkatan para jama'ah haji tahun 1445 Hijiriah/2024 Masehi yang berlangsung dihalaman Kantor Gedung Putih, Komplek perkantoran...

Kepala Kejaksaan Negeri Pasaman Raih Penghargaan Bergengsi The International Awards 2024

PASAMAN, SMNNews.co.id - Kepala Kejaksaan Negeri Pasaman Sobeng Suradal, raih penghargaan bergengsi di Ajang The International Awards 2024 di Pulau Dewata Bali, Sabtu (18/5/24). Dalam...