HomeTNIMemasak Bersama Pererat Hubungan TNI-Rakyat

Memasak Bersama Pererat Hubungan TNI-Rakyat

Boven Digoel, SMN – Memasak bersama rupanya memiliki banyak manfaat. Terutama memperkuat hubungan baik antara Satgas TMMD ke-110 Kodim 1711/Boven Digoel dengan masyarakat.

Hal itu terbukti saat personil Satgas TMMD memasak hasil buruan berupa babi di Kampung Kombay, Distrik Kawagit, Kabupaten Boven Digoel.

Suasana guyub rukun membuat acara makan bersama semakin menyenangkan. Menurut salah satu anggota Satgas TMMD, Sertu Bayu, kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan baik dengan masyarakat Distrik Kawagit.

“Semakin lengkap dengan kehadiran mereka di sini, sekaligus bentuk Kemanunggalan TNI dengan rakyat,” ungkapnya.(pendim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Dinas LH Kabupaten Asahan Gelar Halal Bihalal

ASAHAN, SMNNews.co.id - Untuk mempererat tali silaturahmi Keluarga Besar Dinas Lingkungan Hidup (LH) Kabupaten Asahan menggelar Halal Bihalal dengan seluruh ASN dan Non ASN...

Sinergi TNI – Polri, Lakukan Pamturlalin di Pasar Waru Pamekasan Lancar Terkendali

PAMEKASAN, SMNNews.co.id - Hari Kamis adalah hari pasaran di Kecamatan Waru Kabupaten Pamekasan, anggota Polsek dan Koramil Waru tampak lakukan pengamanan dan pengaturan arus...

RSUD Bangil Gelar Focus Group Discussion (FGD) Bersama Anggota Komisi 4 Dewan DPRD dan Awak Media

PASURUAN, SMNNews.co.id - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangil Kabupaten Pasuruan, Mengadakan Focus Group Discussion (FGD) bersama Anggota Dewan Komisi 4 Perwakilan Rakyat Daerah...