HomeTNIPemasangan pintu Progres 90 persen di RTLH di Tebluru

Pemasangan pintu Progres 90 persen di RTLH di Tebluru

Lamongan, SMNNews.co.id – Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) 109 tahun 2020 yang di laksanakan di desa tebluru Kecamatan Solokuro hampir mencapapai target.

Program RTLH yang berada di desa Tebluru Kecamatan Solokuro sudah mencapai 90%. Tinggal pemasangan bagian pintu saja. Sertu Deby dari Satgas TMMD menuturkan bahwa menjelang penutupan TMMD 109, kegiatan ini terus di kebut.

“sudah beberapa hari ini kita melakukan upaya lembur. Dibantu warga sekitar dan yang punya rumah sendiri” tuturnya

Ditambahkan Danki SSK TMND dalam proses RTLH ini tinggal di lakukan finishing bagian luar. Mengingat waktu yang diberikan hanya satu bulan. RTLH yang berada di rumah rumah tergolong sedikit lamban. Mengingat tetangga sekitar hanya beberapa orang.

Sedangkan dari awal, Satgas TMMD gabungan masih mengerjakan tugasnya dalam pembuatan rabat jalan. Hingga akhirnya ketika proses rabat jalan usai mereka bergabung dalam proyek RTLH di tebluru.

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Dinas LH Kabupaten Asahan Gelar Halal Bihalal

ASAHAN, SMNNews.co.id - Untuk mempererat tali silaturahmi Keluarga Besar Dinas Lingkungan Hidup (LH) Kabupaten Asahan menggelar Halal Bihalal dengan seluruh ASN dan Non ASN...

Sinergi TNI – Polri, Lakukan Pamturlalin di Pasar Waru Pamekasan Lancar Terkendali

PAMEKASAN, SMNNews.co.id - Hari Kamis adalah hari pasaran di Kecamatan Waru Kabupaten Pamekasan, anggota Polsek dan Koramil Waru tampak lakukan pengamanan dan pengaturan arus...

RSUD Bangil Gelar Focus Group Discussion (FGD) Bersama Anggota Komisi 4 Dewan DPRD dan Awak Media

PASURUAN, SMNNews.co.id - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangil Kabupaten Pasuruan, Mengadakan Focus Group Discussion (FGD) bersama Anggota Dewan Komisi 4 Perwakilan Rakyat Daerah...