HomeTNISesi Curhat Warga dengan Babinsa Pantai Timur

Sesi Curhat Warga dengan Babinsa Pantai Timur

KABUPATEN SARMI, SMNNews.co.id – Dalam perbincangan hangatnya dengan Babinsa Pantai Timur, Bapak Thomas, petani setempat, menyampaikan bahwa hingga saat ini kegiatan pertanian masih berjalan dengan lancar.

“Walaupun terkadang turun hujan, namun belum mengganggu hasil panen,” ujar bapak Thomas, Kamis, (10/06/21).

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

RSUD Bangil Gelar Focus Group Discussion (FGD) Bersama Anggota Komisi 4 Dewan DPRD dan Awak Media

PASURUAN, SMNNews.co.id - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangil Kabupaten Pasuruan, Mengadakan Focus Group Discussion (FGD) bersama Anggota Dewan Komisi 4 Perwakilan Rakyat Daerah...

Bupati Asahan Buka Festival Tari Gubang Tingkat SD dan SMP Negeri/Swasta se-Kabupaten Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Sebanyak 14 Tim yang berasal dari jenjang SD dan SMP di Kabupaten Asahan, mengikuti Festival Tari Gubang dengan tema "Melalui Festival...

Bupati Asahan Pimpin Upacara Hari Peringatan Otonomi Daerah

ASAHAN, SMNNews.co.id - Bupati Asahan H. Surya BSc memimpin Upacara hari peringatan Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di halaman kantor Bupati Asahan, Kamis (25/04/24)....