HomeTNISetiap Pagi Satgas TMMD Menyempatkan Diri Berjemur Sekitar 15 Menit

Setiap Pagi Satgas TMMD Menyempatkan Diri Berjemur Sekitar 15 Menit

Gresik, SMNNews.co.id – Dan SSK, Kapten Inf Bambang Kusharyanto dalam kesempatan apel pagi menyampaikan bahwa semua Perwira Staf agar mengecek kondisi anggotanya, tujuannya adalah mengetahui kondisi personil sebelum melaksanakan kegiatan.

“Disamping itu juga personel Kodim 0817/Gresik harus menjaga kesehatan dengan cara berolah raga secara rutin agar menjadi sehat, apabila kita sehat maka akan mendukung dalam bertugas,” ungkapnya, Rabu (22/6/2021).

Kemudian masalah pengamanan personel sangatlah penting, dimana seluruh anggota apabila berkendaraan dan berlalu lintas agar senantiasa selalu berhati-hati.

Pengarahan apel pagi dengan diakhiri berjemur diatas terik sinar matahari pagi selama 10 sampai 15 menit, upaya ini dilakukan untuk meningkatkan metabolisme tubuh guna pencegahan Covid–19.

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Bupati Blitar Hadiri Apel Banser dan Ansor Night Run 2024

BLITAR, SMNNews.co.id - Bupati Blitar Rini Syarifah menghadiri Apel Banser dan Ansor Right Run 2024, Sabtu (18/05/2024) di Alun-Alun Kankab Kanigoro. Turut hadir di acara...

Pj. Bupati Pasuruan Pimpin Pelepasan Pemberangkatan 366 Jama’ah Haji

PASURUAN, SMNNews.co.id - Pemerintah Daerah Kabupaten Pasuruan menggelar pemberangkatan para jama'ah haji tahun 1445 Hijiriah/2024 Masehi yang berlangsung dihalaman Kantor Gedung Putih, Komplek perkantoran...

Kepala Kejaksaan Negeri Pasaman Raih Penghargaan Bergengsi The International Awards 2024

PASAMAN, SMNNews.co.id - Kepala Kejaksaan Negeri Pasaman Sobeng Suradal, raih penghargaan bergengsi di Ajang The International Awards 2024 di Pulau Dewata Bali, Sabtu (18/5/24). Dalam...