HomeTNITMMD Juga Tanggung Jawab Pemerintah Kabupaten Sukamara

TMMD Juga Tanggung Jawab Pemerintah Kabupaten Sukamara

TMMD Juga Tanggung Jawab Pemerintah Kabupaten Sukamara.

Balai Riam, SMNNews.co.id – Bupati Sukamara, H.Windu Subagyo dalam acara pertemuan dengan Tim  Pengawasan dan Evaluasi (Wasev) Mabes Polri, Selasa kemarin (14/07) menegaskan bahwa TMMD 108 ini tidak hanya menjadi tanggung jawab Satgas TMMD saja, akan tetapi menjadi tanggung jawab Pemkab Sukamara.

“Hasil dari TMMD ini nantinya akan menjadi tanggung jawab kami, akan kami pelihara, dan bahkan akan dilanjutkan, kalau perlu ditingkatkan kembali, semua itu untuk kesejahteraan dan keamanan masyarakat,” ujar Bupati Sukamara, H.Windu Subagyo dalam sambutannya.

Menurut H.Windu, dirinya sangat mendukung kegiatan ini, terlebih warga juga turut andil dalam program TMMD ini, sehingga menyatu antara warga dan TNI, dan pemerintah menjamin pencapaian pembangunan ini tepat waktu, berkat koordinasi antara Pemkab Sukamara dan Kodim 1014/Pbn. (Kodim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Polres Kota Blitar Gelar Binrohtal untuk Tingkatkan Keimanan Anggotanya

KOTA BLITAR, SMNNews.co.id - Pembinaan rohani dan mental atau biasa disingkat Binrohtal yang dilaksanakan Polres Blitar Kota sebagai upaya dalam meningkatkan kualitas keimanan dan...

Serius Eksplorasi Panas Bumi, Bupati Pasaman Apresiasi PT. MGSu

PASAMAN, SMNNews.co.id - Pekerjaan pendahuluan dan eksplorasi potensi panas bumi di Bonjol, Kabupaten Pasaman yang dilaksanakan PT Medco Geothermal Sumatera (MGSu) yang dianggap serius...

Penyerahan Bantauan Alat Bantu kepada Penyandang Disabilitas yang Dilakukan di Empat Kecamatan Berbeda oleh Bidang Rehabilitasi Sosial

ASAHAN, SMNNews.co.id - Bidang Rehabilitasi Sosial Dinas Sosial Kabupaten Asahan menyerahkan bantuan berupa kursi roda, alat bantu dengar, kacamata baca, dan tongkat ketiak kepada...