HomeTNIPrajurit Korem 082/CPYJ Dibekali Kemampuan Pemadam Api

Prajurit Korem 082/CPYJ Dibekali Kemampuan Pemadam Api

Kota Mojokerto, SMNNews.co.id- Beberapa personel dari Pemadam Kebakaran terlihat memberikan beberapa paparan terkait tata cara menanggulangi terjadinya kebakaran.

Paparan itu, dilakukan oleh pihak Dinas Pemadam Kebakaran Kota Mojokerto di Makorem. Kamis, 28 April 2022.

Perwira Seksi Logistik, Mayor Czi Sultoni menjelaskan jika sosialisasi itu, ditujukan untuk memberikan pengetahuan terkait upaya yang harus dilakukan oleh personel Korem ketika terjadi kebakaran.

“Dengan adanya sosialisasi ini, mereka bisa lebih memahami apa yang harus dilakukan jika terjadi insiden kebakaran,” ujarnya.

Beberapa peralatan pemadam pun, kata dia, dikenalkan oleh pihak Dinas Damkar. Salah satunya alat pemadam api ringan dan beberapa jenis lainnya.

“Penggunaan peralatan itu harus dipahami. Menurut saya, cara yang diberikan oleh pihak Dinas Damkar itu, sangat efektif,” jelasnya. (*)

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

Pemkab Jombang Raih Opini WTP untuk ke-11 Kali Berturut-turut

JOMBANG, SMNNews.co.id - Pemkab Jombang kembali meraih Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan BPK RI, Perwakilan Jawa Timur untuk kali ke-11...

Stop Bullying, Polres Pamekasan Gencar Lakukan Police Goes To School

PAMEKASAN, SMNNews.co.id - Polres Pamekasan gencar melakukan kegiatan Police Goes To School, kali ini dilaksanakan oleh Polsek Palengaan,  Kapolsek Palengaan AKP Ach Supriyadi turun...

Upacara Hardiknas 2024, Pemkab Jombang Gaungkan Giat Belajar, Giat Prestasi dan Giat Berkarya

JOMBANG, SMNNews.co.id - Pemerintah Kabupaten Jombang melaksanakan Upacara Bendera Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) 2024 di lapangan Pemda Jombang pada Kamis (02/05/2024) pagi. Upacara diikuti...