HomeBERITADibuka Oleh Wali Kota Madiun, 19 Kontingen Ikut Kejurnas Drum Band di...

Dibuka Oleh Wali Kota Madiun, 19 Kontingen Ikut Kejurnas Drum Band di Kota Madiun

Kejurnas Drum Band

MADIUN, SMNNews.co.id – Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Drum Band tahun 2022 di Kota Madiun resmi dibuka hari ini, Sabtu (10/12/2022) di depan Balai Kota Madiun.

Pembukaan Kejurnas Drum Band tersebut ditandai dengan penabuhan rebana besar oleh Wali Kota Madiun Maidi dan jajaran Forkopimda. Selanjutnya ada19 kontingen akan mengikuti parade keliling kota madiun yang akan dipertandingkan itu.

Dalam sambutannya, Maidi menyampaikan, dengan dilenggarakannya event bergengsi tahunan di Kota Madiun ini maka, semakin menjadikan kota yang memiliki julukan pendekar ini semakin layak untuk dikunjungi.

“Banyak agenda besar dilaksanakan di Kota Madiun, ini adalah bentuk dukungan masyarakat ke pemerintah juga Forkopimda. Saya mengucapkan terima kasih atas dukungan semua pihak,” tutur Maidi.

Sementara itu, Ketua Ketua Pengurus Besar Persatuan Drum Band Indonesia (PBPDBI) Ronny Irianto Moningka, mengatakan, melalui event Kejurnas Drum Band ini sebagai upaya untuk memasyarakatkan drum band diseluruh Indonesia.

“Kami ingin memasyrakatkan drum band di seluruh Indonesia,”pungkasnya.

Acara Kejurnas Drum Band tahun 2022 di Kota Madiun hari ini turut dihadiri Wakil Wali Kota Madiun Inda Raya, Ketua TP PKK Kota Madiun Yuni Setyowati Maidi, Ketua Pengurus Besar Persatuan Drum Band Indonesia (PBPDBI) Ronny Irianto Moningka, Kapolres Madiun Kota AKBP Suryono, Kapolres Madiun Anton Prasetyo dan seluruh jajaran Forkopimda Kota Madiun. (dodik)

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

Bupati Asahan Lepas Jama’ah Calon Haji Asal Kabupaten Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Bupati Asahan H. Surya, melepas keberangkatan Jama'ah Calon Haji Asal Kabupaten Asahan di Gedung Tahfidz Masjid Agung H. Achmad Bakrie Kisaran,...

Bupati Pasaman Sabar AS Turut Prihatin Atas Bencana Banjir di Sumbar

PASAMAN, SMNNews.co.id - Banjir bandang yang melanda tiga daerah di Sumatera Barat, Sabtu malam (11/05/24), yan mengakibatkan tiga daerah mengalami kerusakan sangat parah diantaranya Kabupaten Agam,...

Antisipasi Kejahatan Jalanan dan Balap Liar, Polres Pamekasan Gelar Patroli Gabungan

PAMEKASAN, SMNNews.co.id - Kepolisian Resor Pamekasan Jawa Timur kembali melaksanakan patroli sekala besar untuk mengantisipasi potensi terjadinya Harkamtibmas di Wilayah Hukum Polres Pamekasan. “Kita melaksanakan...