HomeTNISatgas TMMD 109 Ukir Prasasti di Bak Pembagi Air

Satgas TMMD 109 Ukir Prasasti di Bak Pembagi Air

Lamongan, SMNNews.co.id – Selain terus mengerjakan sasaran fisik TMMD Reguler ke-109 agar selesai tepat waktu, saat ini juga sedang dimulai membangunan prasasti di setiap pembangunan akan selesai.

Pembangunan prasasti tidak hanya sebagai penanda bahwa TMMD pernah dilaksanakan di lokasi tersebut dengan berbagai hasil fisik dan nonfisiknya, tetapi juga sebagai simbol bahwa TMMD tersebut berjalan lancar dan sukses berkat kekompakan TNI dan warga setempat.

“Tanpa dukungan masyarakat, kegiatan TMMD ini tidak akan berjalan maksimal. Makanya kami sangat berterima kasih atas bantuan pemerintah dan masyarakat. Ini juga membuktikan kemanunggalan TNI bersama rakyat,” kata Dandim 0812/Lamongan, Letkol Inf Sidik Wiyono.

Saat ini Satuan Tugas TMMD Setelah melaksanakan Finising dalam pembangunan Bak Pembagi air mereka juga mulai mempersiapkan pembuatan rasasti dalam pembangunan tersebut. (pendim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Wakil Bupati Asahan Ikuti Musrenbang RPJPD 2025-2045 Sumatera Utara

ASAHAN, SMNNews.co.id - Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Hassanudin buka Musrenbang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Provinsi Sumut tahun 2025-2045. Turut hadir...

Pendamping PKH Gelar Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2) Sekaligus Acara Halal Bi Halal

ASAHAN, SMNNews.co.id - Pendamping Program Keluarga Harapan (PKH) di Kisaran Timur telah memulai pertemuan peningkatan kemampuan keluarga (P2K2) yang baru-baru ini dilaksanakan di Kelurahan...

Pemerintah Kabupaten Asahan Kirimkan 17 Peserta Pelatihan yang Telah Dinyatakan Lulus Seleksi dan Wawancara

ASAHAN, SMNNews.co.id - Dalam upaya meningkatkan kualitas sumber daya manusia dan menyerap lebih banyak tenaga kerja terampil, Ibu Ida Fauziyah, Menteri Ketenagakerjaan Republik Indonesia...