HomeJAWA TENGAHBATANGDanramil Gringsing,Dampingi Penyerahan Pembagian Program PTSL Di Desa Plelen

Danramil Gringsing,Dampingi Penyerahan Pembagian Program PTSL Di Desa Plelen

Danranmil Gringsing, Semoga Bermanfaat Bagi Masyarakat Atas Penerimaan Sertifikat Masal (PTSL)

Batang, Smnnews.co.id – Danramil 03/Gringsing Kapten Inf. Gunawan  mendampingi Penyerahan Sertifikat Tanah Pada Program Pendaftaran Tanah Sistimatis Lengkap (PTSL ) di  Desa Plalen, Kecamatan Gringsing kabupaten Batang. Rabu (23/12/20). 

Dalam kegiatan penyerahan sertifikat tanah ini dihadiri 200 orang penerima sertifikat. Mereka yang hadir dengan menerapkan protokol kesehatan, mencuci tangan dan memakai masker. 

Kegiatan penyerahan sertifikat tanah tersebut disaksikan oleh beberapa pejabat instansi terkait dan aparat keamanan serta para penerima sertifikat tanah. diantaranya  Camat Gringsing  Wawan Nurdiyansyah Msi, Danramil 03/Gringsing Kapten Inf Gunawan, Kapolsek Gringsing di wakili Bripka Hadi SH, Ketua Tim BPN Batang Darmaji , Kades Plalen Ibu Siti Ampri Kholifatul M dan Babinsa Desa Plalen Serda Kurdi.

Dalam kesempatanya Danramil Gringsing Kapten Inf Gunawan menyampaikan, dengan program PTSL tersebut yang dilaksanakan oleh pemerintah dengan tujuan agar masyarakat memiliki bukti kepemilikan tanah secara syah dengan cara yang mudah”. Ungkap Kapten Inf. Gunawan.

Saya mengucapkan “Selamat”, kepada para penerima sertifikat, saya juga  berharap semoga sertifikat tersebut dapat dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya untuk meningkatkan kesejahteraan kemakmuran keluarga, masyarakat dan mengurangi sengketa pertanahan” kata Kapten Inf Gunawan. (S11/Syf) 

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Peringati Hari Buruh, Ribuan Pekerja Semarakkan Fun Walk Bareng Pj Bupati Jombang

JOMBANG, SMNNews.co.id - Peringatan Hari Buruh Internasional (May Day) disambut meriah di Kabupaten Jombang. Pemerintah Kabupaten Jombang bersama Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) Kabupaten Jombang...

Gus Mujib Resmi Mendaftar Cabup Pasuruan

PASURUAN, SMNNews.co.id - Usai Ramdanu dan Sudiono Fauzan yang mendaftar sebagai calon Bupati Pasuruan di Partai Kebangkitan Bangsa. Kal ini giliran KH. Mujib Imron...

Kapolresta Cirebon Resmikan Monumen Udang dari Knalpot yang Tidak Sesuai Spesifikasi Teknis

CIREBON, SMNNews.co.id - Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Sumarni meresmikan monumen udang dari bahan knalpot yang tidak sesuai spesifikasi tehknis, Selasa (30/4/2024). Kegiatan yang dilaksanakan...