HomeTNIProgram Serbuan Teritorial Korem 082/CPYJ, Sasar Sekolah

Program Serbuan Teritorial Korem 082/CPYJ, Sasar Sekolah

Mojokerto, SMNNews.co.id- Program serbuan teritorial di wilayah Korem 082/CPYJ mulai digencarkan. Setelah sebelumnya menyasar rumah milik warga kurang mampu, program itu kali ini menyasar SDN Pacing, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur.

Danrem 082/CPYJ, Kolonel Inf Unang Sudargo mengatakan jika sekolahan merupakan salah satu komponen terpenting di dunia pendidikan.

Keterbatasan sarana dan prasarana, kata Danrem, seakan menjadi perhatian bagi dirinya untuk ikut berpartisipasi meningkatkan mutu pendidikan yang ada di wilayah teritorialnya.

“Sebab, sarana dan prasarana itu sangat mempengaruhi psikologis para pelajar,” kata Danrem. Senin, 12 September 2022.

Rehabilitasi sekolah itu, kata Kolonel Unang, bertujuan untuk mendukung program Pemerintah, khususnya dalam segi pengembangan sumber daya manusia yang unggul.

“Sehingga, para pelajar bisa nyaman dan aman dalam menempuh ilmu,” bebernya. *

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

Dinas LH Kabupaten Asahan Gelar Halal Bihalal

ASAHAN, SMNNews.co.id - Untuk mempererat tali silaturahmi Keluarga Besar Dinas Lingkungan Hidup (LH) Kabupaten Asahan menggelar Halal Bihalal dengan seluruh ASN dan Non ASN...

Sinergi TNI – Polri, Lakukan Pamturlalin di Pasar Waru Pamekasan Lancar Terkendali

PAMEKASAN, SMNNews.co.id - Hari Kamis adalah hari pasaran di Kecamatan Waru Kabupaten Pamekasan, anggota Polsek dan Koramil Waru tampak lakukan pengamanan dan pengaturan arus...

RSUD Bangil Gelar Focus Group Discussion (FGD) Bersama Anggota Komisi 4 Dewan DPRD dan Awak Media

PASURUAN, SMNNews.co.id - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangil Kabupaten Pasuruan, Mengadakan Focus Group Discussion (FGD) bersama Anggota Dewan Komisi 4 Perwakilan Rakyat Daerah...