HomeTNIKebersamaan Menjadi Pemandangan Khas Dalam Setiap Kegiatan TMMD

Kebersamaan Menjadi Pemandangan Khas Dalam Setiap Kegiatan TMMD

Gresik, SMNNews.co.id – TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Kodim 0817/Gresik,  ke-111 tahun 2021, di Desa Siwalan, Kecamatan Panceng menjalin kebersamaan dan keakraban antara Satgas pra TMMD dengan warga Desa.

TMMD menjadi momentum yang sangat indah. Hal itu tidak hanya terjadi saat berada di lokasi pra TMMD namun terus berlanjut dalam aktivitas keseharian.

Menurut penuturan Anggota satgas Pra TMMD Serda Mahmud jika seluruh personel TMMD akan tinggal di rumah-rumah penduduk di sekitar lokasi sasaran fisik yang dikerjakan.
“Selama itu pula, waktu kita banyak dilewatkan bersama warga, termasuk saat makan pagi dan makan malam dimana kegiatan itu juga dilakukan bersama-sama warga”, kata Mahmud

Kebersamaan anggota Satgas TMMD dengan masyarakat tersebut, selalu terjadi dalam setiap pelaksanaan TMMD, sebagai bagian dari sinergitas untuk membangun komunikasi dan menghilangkan batas antara anggota TNI dengan masyarakat.

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

RSUD Bangil Gelar Focus Group Discussion (FGD) Bersama Anggota Komisi 4 Dewan DPRD dan Awak Media

PASURUAN, SMNNews.co.id - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangil Kabupaten Pasuruan, Mengadakan Focus Group Discussion (FGD) bersama Anggota Dewan Komisi 4 Perwakilan Rakyat Daerah...

Bupati Asahan Buka Festival Tari Gubang Tingkat SD dan SMP Negeri/Swasta se-Kabupaten Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Sebanyak 14 Tim yang berasal dari jenjang SD dan SMP di Kabupaten Asahan, mengikuti Festival Tari Gubang dengan tema "Melalui Festival...

Bupati Asahan Pimpin Upacara Hari Peringatan Otonomi Daerah

ASAHAN, SMNNews.co.id - Bupati Asahan H. Surya BSc memimpin Upacara hari peringatan Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di halaman kantor Bupati Asahan, Kamis (25/04/24)....