HomeTNIPemasangan Atap Rumah Isolasi Dimulai

Pemasangan Atap Rumah Isolasi Dimulai

Lamongan, SMNNews.co.id – Pemasangan atap Rumah isolasi atau rumah singgah yang menjadi sasaran fisik TMMD ke-109 sudah mulai dikerjakan hari ini.

Hal itu dikatakan Danki Satgas TMMD Kapten Suroso, ia mengatakan, “Atap rumah singgah mulai dikerjakan hari ini.Insyaallah segera kita tuntaskan, supaya bisa segera berfungsi,” katanya.

Ia menjelaskan, rumah isolasi atau singgah sendiri dilengkapi dengan posko Covid-19. Ini sebagai upaya dalam pencegahan dan penangananya. (pendim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

RSUD Bangil Gelar Focus Group Discussion (FGD) Bersama Anggota Komisi 4 Dewan DPRD dan Awak Media

PASURUAN, SMNNews.co.id - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangil Kabupaten Pasuruan, Mengadakan Focus Group Discussion (FGD) bersama Anggota Dewan Komisi 4 Perwakilan Rakyat Daerah...

Bupati Asahan Buka Festival Tari Gubang Tingkat SD dan SMP Negeri/Swasta se-Kabupaten Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Sebanyak 14 Tim yang berasal dari jenjang SD dan SMP di Kabupaten Asahan, mengikuti Festival Tari Gubang dengan tema "Melalui Festival...

Bupati Asahan Pimpin Upacara Hari Peringatan Otonomi Daerah

ASAHAN, SMNNews.co.id - Bupati Asahan H. Surya BSc memimpin Upacara hari peringatan Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di halaman kantor Bupati Asahan, Kamis (25/04/24)....