HomeBERITAPeringatan Hari Buruh, Polsek Biromaru Laksanakan Apel Siaga

Peringatan Hari Buruh, Polsek Biromaru Laksanakan Apel Siaga

Polsek Biromaru saat laksanakan Apel Siaga Peringatan Hari Buruh

SIGI, SMNNews.co.id – Hadapi Hari Buruh atau Mayday yang jatuh setiap tanggal 01 Mei Polsek Biromaru, Polres Sigi, menggelar Apel Siaga Peringatan Hari Buruh Sedunia, Senin (1/5/23) pagi.

Apel yang dilaksanakan di Halaman Mapolsek Biromaru, Polres Sigi, Provinsi Sulawesi Tengah tersebut, dipimpin langsung Kapolsek Biromaru AKP Abdul Azis, dihadiri Pejabat Kanit, Panit, dan Kasi serta diikuti oleh Seluruh Personil Polsek Biromaru.

Dalam arahan singkat untuk Anggota pada Apel Siaga tersebut Kapolsek Biromaru menyampaikan bahwa Apel Siaga ini dilaksanakan selain membackup Kesatuan Polres juga untuk antisipasi situasi Kamtibmas Wilayah khususnya Polsek Biromaru.

Walau tidak ada kegiatan yang menonjol, Kapolsek Biromaru memerintahkan kepada Seluruh Personil agar tetap stand by menunggu perkembangan situasi lebih lanjut.

Untuk itu Kapolsek Biromaru AKP abdul Azis, mengajak Seluruh Personil untuk melaksanakan tugas dengan baik, ikhlas, dan penuh rasa syukur serta melaksanaan tugas yang humanis. (db)

Temukan Berita Menarik Lainya Disini GOOGLE News !!

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

Polrestabes Surabaya Musnahkan Sabu 40,8 Gram dan Ekstasi  26,019 Butir

SURABAYA, SMNNews.co.id - Polrestabes Surabaya hari ini musnahkan narkotik jenis  sabu seberat 40,890,92 gram dan narkotika jenis ekstasi sebanyak 26,019 butir,  Pemusnahan barang bukti...

Tim TNI-Polri dan Pemda Bongkar Gudang dan Lokasi Penyulingan Minyak Ilegal di Banyuasin dan Muratara

PALEMBANG, SMNNews.co.id - Pembongkaran gudang minyak ilegal dilakukan tim gabungan diwilayah Banyuasin dan Muratara sepanjang, Kamis (16/5/2024). Dikecamatan Suak Tapeh kabupaten Banyuasin, terdapat dua lokasi...

Puluhan Wartawan Blitar Raya Gelar Unjuk Rasa Tolak Draf RUU Penyiaran

KOTA BLITAR, SMNNews.co.id - Puluhan wartawan Blitar Raya yang tergabung dalam Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) melakukan aksi unjuk...