HomeTNITak Ada yang Resah Saat Dapat Bantuan Program RTLH bagi Warga Kurang...

Tak Ada yang Resah Saat Dapat Bantuan Program RTLH bagi Warga Kurang Mampu

Gresik, SMNNews.co.id – Pelaksanaan kegiatan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler 111 Kodim 0817/Gresik di Desa Siwalan Kecamatan Panceng selain mengerjakan perabatan jalan juga melaksanakan pekerjaan renovasi RTLH. Dan pekerjaan renovasi RTLH tersebut dikerjakan Secepat mungkin agar segera dapat ditempati para pemiliknya.

Mengingat terbatasnya waktu maka pekerjaan terus dikebut oleh satgas yang dibantu oleh warga desa setempat. Dalam pengerjaan Infrastruktur tersebut kaum hawapun juga tak mau kalah dengan kaum adam membantu satgas mengerjakan Renovsi RTLH.Semua itu bertujuan agar RTLH cepat dapat terselesaikan dan dapat inikmati oleeh para penerima bantuan.

Renovasi RTLH yang dilaksanakan TMMD ini akan dapat memberikan semangat bagi masyarakat untuk lebih giat dalam bekerja membangun ekonomi keluarga. Kini warga penerima bantuan dapat bernapas lega dengan direnovasinya rumah mereka.

Menurut Kades Hartono, Senin (28/6/21) mengatakan,” Renovasi RTLH ini yang pertama, karena kondisi sangat memprihatinkan sekali. Yang kedua sudah tidak membuat nyaman para pemiliknya, sehingga dengan adanya bantuan program dari TMMD membuat seluruh warga penerima bersyukur kepada Allah SWT, Karena telah datang rejeki untuk keluarganya.”

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Warga Perumahan Tanjung Sari Regency Kota Blitar Laksanakan Kurban Sapi dan Kambing di Masjid Miftahul Huda

KOTA BLITAR, SMNNews.co.id - Pada hari raya Idul Adha tahun 2024, warga Perumahan Tanjung Sari Regency, Kota Blitar, melaksanakan kegiatan korban dengan menyumbangkan hewan...

Agus Sriyanto Mundur dari Komisoner, KPU Ngawi Tunggu Pengganti

NGAWI, SMNNews.co.id - Hanya hitungan hari usai dilantik, Agus Sriyanto anggota Komisioner KPU Ngawi mundur. Sebelumnya, dia disoroti karena melanggar syarat pendaftaran yang menyebut...

Hari Raya Idul Adha, Pemkab Blitar Bagikan 11 Ekor Sapi Kurban ke 6 Kecamatan

BLITAR, SMNNews.co.id - Memperingati hari raya Idhul Adha 1445 h 2024 masehi Pemkab Blitar membagikan 11 ekor sapi ke 4 kecamatan, dari 11 ekor...