HomeTNIGotong-Royong, Warisan Berharga dari Satgas Untuk Warga Desa Tebluru

Gotong-Royong, Warisan Berharga dari Satgas Untuk Warga Desa Tebluru

Lamongan, SMNNews.co.id – Jiwa gotong-royong yang selama ini sudah mulai terwujud dengan baik di lokasi TMMD Desa Tebluru, seakan menjadi kebahagiaan tersendiri bagi Satgas TMMD Kodim 0812/Lamongan.

Betapa tidak, jiwa yang sebelumnya minim dimiliki oleh masyarakat setempat itu, kini mulai terwujud.

Dansatgas TMMD, Letkol Inf Sidik Wiyono menjelaskan jika budaya gotong-royong, merupakan salah satu warisan nenek moyang yang sangat berharga.

“Warisan itu, harus bisa dimiliki oleh semua warga negara Indonesia, dalam hal ini warga Desa Tebluru,” pungkasnya.

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Bupati Pasaman Janji Akan Bantu Pembangunan Masjid Taqwa

PASAMAN, SMNNews.co.id - Bupati Pasaman Sabar AS berjanji akan membantu pembangunan Masjid Taqwa yang berlokasi di Kampung Tuan, Jorong Tujuh Koto, Nagari Lubuk Layang,...

TKD Prabowo – Gibran Kabupaten Pasuruan Gelar Tasyakuran dan Halal Bihalal

PASURUAN, SMNNews.co.id - Dengan keputusan dari Mahkamah Konstitusi tentang penetapan pasangan Prabowo - Gibran sebagai pemenang Pilpres 2024. Sebagai bentuk syukur atas kemenangan tersebut,...

Bupati Pasaman Hadiri Perpisahan Pondok Pesantren Nurul Hidayah

PASAMAN, SMNNews.co.id - Bupati  Pasaman, Sabar AS menghadiri perpisahan Santriwan dan santriwati pondok Pesantren Nurul Hidayah Simatorkis Nagari Tanjung Betung Kecamatan Rao Selatan, Sabtu...