HomeTNIOlahraga dengan Wartawan, Dandim Lamongan Tingkatkan Sinergitas dengan Media

Olahraga dengan Wartawan, Dandim Lamongan Tingkatkan Sinergitas dengan Media

Lamongan, SMNNews.co.id- Dandim 0812/Lamongan, Letkol Kav Endi Siswanto Yusuf menggelar olahraga bersama para awak media yang ada di wilayah teritorialnya.

Bukan tanpa sebab, selain meningkatkan imunitas tubuh, olahraga bersama itu dilakukan dengan tujuan untuk meningkatkan sinergitas, khususnya antara pihak Kodim dengan awak media setempat.

“Melalui olahraga bersama ini, diharapkan dapat mewujudkan terciptanya rasa kekeluargaan yang kental antara TNI dengan insan pers,” kata Dandim usai mengikuti olahraga bersama yang digelar di Stadion Surajaya. Jumat, 04 Februari 2022.

Beberapa hal, saat ini menjadi pantauan tersendiri bagi Dandim, salah satunya terkait maraknya hoak yang beredar di masyarakat.

Ia menilai, media memiliki peranan terpenting dalam upaya menangkal adanya hoak di masyarakat. “Kita memiliki tujuan yang sama, yaitu menangkal adanya hoak,” pungkasnya. (*)

ARTIKEL LAINYA

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

BERITA LAINYA

RSUD Bangil Gelar Focus Group Discussion (FGD) Bersama Anggota Komisi 4 Dewan DPRD dan Awak Media

PASURUAN, SMNNews.co.id - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bangil Kabupaten Pasuruan, Mengadakan Focus Group Discussion (FGD) bersama Anggota Dewan Komisi 4 Perwakilan Rakyat Daerah...

Bupati Asahan Buka Festival Tari Gubang Tingkat SD dan SMP Negeri/Swasta se-Kabupaten Asahan

ASAHAN, SMNNews.co.id - Sebanyak 14 Tim yang berasal dari jenjang SD dan SMP di Kabupaten Asahan, mengikuti Festival Tari Gubang dengan tema "Melalui Festival...

Bupati Asahan Pimpin Upacara Hari Peringatan Otonomi Daerah

ASAHAN, SMNNews.co.id - Bupati Asahan H. Surya BSc memimpin Upacara hari peringatan Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 di halaman kantor Bupati Asahan, Kamis (25/04/24)....