HomeTNISemangat Gotong Royong Jadikan Warga dan Satgas TMMD Makin Akrab

Semangat Gotong Royong Jadikan Warga dan Satgas TMMD Makin Akrab

Sarmi, Papua – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) TNI AD yang bersinergi dengan Pemerintah Daerah, bertujuan membantu program pemerintah dalam pemerataan pembangunan di wilayah binaan.

seperti yang saat ini dilaksanakan Kodim 1712/Sarmi, pelaksanaan TMMMD Reguler ke-111 TA. 2021 dilaksanakan di Kampung Dorba Ditsrik Pantai Timur Kabupaten Sarmi, Kamis, (17/6/21).

Di lokasi tersebut, kerjasama yang baik antara pemerintah, Kepolisian, TNI dan juga warga sangat dibutuhkan dalam mewujudkan tercapainya pembangunan 100 persen.

“Dalam pelaksanaan pembangunan ini, Tidak mungkin kegotong royongan serta kerjasama yang baik tidak diperlukan. Karena, dengan ini, segala pekerjaan akan mudah diselesaikan dengan baik,” tegas Dandim 1712/Sarmi, Letkol Inf Rizky Marlon Silalahi.

Dandim Sarmi juga mengapresiasi langkah Babinsa Pantai Timur yang senantiasa memberikan semangat dan motivasi ke warga untuk melakukan pekerjaan dengan gotong-royong satu sama lain.

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Bupati Pasaman Janji Akan Bantu Pembangunan Masjid Taqwa

PASAMAN, SMNNews.co.id - Bupati Pasaman Sabar AS berjanji akan membantu pembangunan Masjid Taqwa yang berlokasi di Kampung Tuan, Jorong Tujuh Koto, Nagari Lubuk Layang,...

TKD Prabowo – Gibran Kabupaten Pasuruan Gelar Tasyakuran dan Halal Bihalal

PASURUAN, SMNNews.co.id - Dengan keputusan dari Mahkamah Konstitusi tentang penetapan pasangan Prabowo - Gibran sebagai pemenang Pilpres 2024. Sebagai bentuk syukur atas kemenangan tersebut,...

Bupati Pasaman Hadiri Perpisahan Pondok Pesantren Nurul Hidayah

PASAMAN, SMNNews.co.id - Bupati  Pasaman, Sabar AS menghadiri perpisahan Santriwan dan santriwati pondok Pesantren Nurul Hidayah Simatorkis Nagari Tanjung Betung Kecamatan Rao Selatan, Sabtu...