HomeTNITak Ingin Repotkan Tuan Rumah Personel Satgas TMMD Reg 108 Kodim 1014...

Tak Ingin Repotkan Tuan Rumah Personel Satgas TMMD Reg 108 Kodim 1014 Pbun

Tak Ingin Repotkan Tuan Rumah Personel Satgas TMMD Reg 108 Kodim 1014 Pbun.

Sukamara, SMNNews.co.id – Kades Bangun Jaya Suhartono mengatakan bahwa, kunjungan kerumah warga mengisi waktu luang yang dilakukan Anggota Satgas TMMD atau dengan istilah Anjangsana. Adapun kegiatan silaturahmi ke rumah Kholil ini didasari penuh dengan rasa kekeluargaan. Diawali dengan sajian minuman sebagai pelepas dahaga dan makanan kecil yang disuguhkan. Nampaknya di saat di rumah kholil ini anggota satgas TMMD seperti bukan tamu. Sama dengan kunjungan kerabat yang jauh datang kerumah keluarganya, katanya, pada hari Senin (13/07/2020).

Hubungan erat antara Anggota Satgas TMMD dengan Kholil yang menjabat Ketua Rt 09 Desa Bangun Jaya ini, terlihat dalam menyiapkan makanan siangpun seperti dirumah sendiri meracik sayur dan membersikan ikan dikerjakan Anggota Satgas  TMMD juga membantu memasaknya hal menandakan kedekatan yang luar biasa, jelasnya.

Sampai di akhir makan siang, seorang anggota satgas TMMD juga mencuci piring, sikap ini sangat familiar jarang dilakukan orang sebagai tamu, karena TNI sudah dilatih solidaritas yang tinggi, berat sama dipikul ringan sama dijinjing dan mempunyai tanggung jawab dalam melaksanakan tugas, pungkasnya. (Kodim)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Tinjau Wilayah Akibat Banjir, Bupati Pasaman Sabar AS: Perlu Aksi Secepatnya!

PASAMAN, SMNNews.co.id - Dampak banjir yang melanda wilayah Pasaman beberapa daerah Pasaman, menyisakan banyaknya rusak sarana dan prasarana dibeberapa tempat, Seperti halnya yang dirasakan...

Cak Imin Berpesan Jangan Ada Abuse of Power di Pilkada 2024, Relawan Kompak: Ini Sudah Terjadi di Kota Malang!

SURABAYA, SMNNews.co.id - Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin menemui bakal calon kepala daerah (bacakada) di Surabaya, Jawa Timur (Jatim). Diacara ini, Cak...

Kiprah Produser dan Promotor Muda Jawa Timur Membangun Sportaiment

SURABAYA, SMNNews.co.id - Gerak dan terobosan baru dua anak muda ini layak di acungi jempol, setelah lama tak terdengar kabar di dunia tinju profesional,...