HomeBERITAAntusias Tokoh Petani Kandat Gunakan Pupuk Organik

Antusias Tokoh Petani Kandat Gunakan Pupuk Organik

Mas Dhito saat melakukan blusukan ke tokoh petani Kecamatan Kandat Kabupaten Kediri, Jawa Timur, Jum’at (20/11/2020) siang.

KEDIRI, SMNNews.co.id – Calon Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana akrab disapa Mas Dhito melakukan blusukan ke tokoh petani Kecamatan Kandat Kabupaten Kediri, Jawa Timur, Jum’at (20/11/2020) siang.

Tokoh petani warga Kandat yang memiliki lahan seluas 1,5 hektare ditanami nanas dan cabe sudah menggunakan pupuk organik, ini sangat luar biasa akan kita ajak para petani agar menggunakan pupuk organik.

Calon Bupati Kediri Mas Dhito mengatakan, saya menemukan tokoh penggiat tani organik yang sudah menggunakan pupuk organik selama kurang lebih 3 tahun, yang memiliki lahan seluas 1,5 hektare yang ditanami nanas dan cabe.

“Tokoh petani sudah menggunakan pupuk organik dan sistim pengairannya sudah modern. Artinya simpul simpul ini akan saya kumpulkan untuk mempermudah berjalannya program Desa Inovasi Tani Organik,” ucapnya.

Mas Dhito menjelaskan, saya sempat salah memprediksi bahwa masyarakat Kabupaten Kediri khususnya para petani tidak begitu berkenan dengan pupuk organik.

“Ternyata setelah saya turun ke lapangan cukup banyak petani petani yang antusiasnya cukup tinggi terkait dengan tani organik,” imbuhnya.

Mas Dhito menambahkan kebetulan nanti pada tanggal 24 November kita akan ada panen raya tani organik dari program yang saya lakukan. (Kanti)

ARTIKEL LAINYA

BERITA LAINYA

Bupati Pasaman Janji Akan Bantu Pembangunan Masjid Taqwa

PASAMAN, SMNNews.co.id - Bupati Pasaman Sabar AS berjanji akan membantu pembangunan Masjid Taqwa yang berlokasi di Kampung Tuan, Jorong Tujuh Koto, Nagari Lubuk Layang,...

TKD Prabowo – Gibran Kabupaten Pasuruan Gelar Tasyakuran dan Halal Bihalal

PASURUAN, SMNNews.co.id - Dengan keputusan dari Mahkamah Konstitusi tentang penetapan pasangan Prabowo - Gibran sebagai pemenang Pilpres 2024. Sebagai bentuk syukur atas kemenangan tersebut,...

Bupati Pasaman Hadiri Perpisahan Pondok Pesantren Nurul Hidayah

PASAMAN, SMNNews.co.id - Bupati  Pasaman, Sabar AS menghadiri perpisahan Santriwan dan santriwati pondok Pesantren Nurul Hidayah Simatorkis Nagari Tanjung Betung Kecamatan Rao Selatan, Sabtu...